Mengadili Persepsi AmnestiMengadili Persepsi AmnestiRabu 12 Okt 2016 16:56Administratordibaca 486 kaliSemua Kategori

Di Indonesia, amnesti pajak bukanlah barang baru. Pada 1964 dan 1984, Indonesia sudah melaksanakan amnesty pajak secara resmi, meskipun pada beberapa kesempatan juga muncul amnesti dengan nama lain, seperti sunset policy dan pengurangan sanksi administrasi, pun dengan tujuan utama yang tidak sama persis.selengkapnya

 DJP: Tak Ada Amnesti Pajak Jilid DuaDJP: Tak Ada Amnesti Pajak Jilid DuaSelasa 28 Nov 2017 10:20Ridha Anantidibaca 683 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Ken Dwijugiasteadi menegaskan, Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 165 tahun 2017 bukan amnesti pajak jilid kedua. Beleid tersebut mengatur penggunaan surat keterangan pengampunan pajak untuk memperoleh fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) atas balik nama aset tanah atau bangunan yang diungkapkan dalam program amnesti pajak.selengkapnya

 Yuk Sukseskan Amnesti Pajak!Yuk Sukseskan Amnesti Pajak!Sabtu 23 Jul 2016 19:54Administratordibaca 1005 kaliSemua Kategori

Kebijakan Amnesti Pajak yang telah bergulir sejak awal bulan Juli ini adalah sejarah baru bagi pengelolaan perpajakan di republik ini. Tidak sedikit pihak yang berpandangan pesimis dan sinis terhadap kebijakan ini, namun tidak sedikit pula yang mengharapkan kesuksesannya.selengkapnya

 Akhir Oktober, Tax Amnesti Hanya 32.000 WPAkhir Oktober, Tax Amnesti Hanya 32.000 WPJumat 28 Okt 2016 15:22Administratordibaca 560 kaliSemua Kategori

Pengusaha dari sektor usaha mikro kecil dan menengah (umkm) mendominasi peserta tax amnesti periode II pada bulan Oktober tahun 2016.selengkapnya

 `Senayan` Antusias Ikut Amnesti`Senayan` Antusias Ikut AmnestiSenin 5 Sep 2016 14:10Administratordibaca 651 kaliSemua Kategori

Program amnesti pajak yang dicanangkan oleh pemerintah sejak Juli silam rupanya tidak hanya menarik antusias dari kalangan pengusaha. Sejumlah anggota parlemen yang turut menggodog undang-undang itu pun rupanya tertarik untuk mengikuti program tersebut.selengkapnya

 JK: Target Amnesti Bisa TercapaiJK: Target Amnesti Bisa TercapaiJumat 30 Sep 2016 09:40Administratordibaca 592 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Dirjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) sudah mengumpulkan total harta deklarasi sebanyak Rp 2.514 triliun dan uang tebusan Rp 54,3 triliun berdasarkan Surat Pernyataan Harta (SPH) yang masuk hingga Rabu (28/9) 15.30 WIB. Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) optimistis pemerintah dapat mencapai target amnesti pajak (tax amnesty).selengkapnya

 Pentingnya Mengetahui Amnesti Pajak!Pentingnya Mengetahui Amnesti Pajak!Rabu 27 Jul 2016 12:13Administratordibaca 862 kaliSemua Kategori

Pemerintah akhirnya menerapkan kebijakan amnesti pajak atau yang dikenal dengan pengampunan pajak. Kebijakan ini juga menjadi kesempatan terakhir bagi masyarakat yang belum membayarkan pajaknya. Tapi, sebenarnya apa itu amnesti pajak?selengkapnya

 Amnesti Pajak: OJK Tambah 23 GatewayAmnesti Pajak: OJK Tambah 23 GatewayJumat 30 Sep 2016 10:19Administratordibaca 1004 kaliSemua Kategori

Derasnya aliran dana repatriasi amnesti pajak membuat Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menambah 23 perusahaan laporan daftar pintu masuk (gateway) dari manajer investasi dan perantara pedagang efek.selengkapnya

 Bos OJK: Amnesti Pajak Segarkan PerbankanBos OJK: Amnesti Pajak Segarkan PerbankanRabu 7 Sep 2016 11:37Administratordibaca 573 kaliSemua Kategori

Program amnesti (pengampunan) pajak, membawa berkah bagi perbankan. Di mana, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat adanya pertumbuhan dari Dana Pihak Ketiga (DPK) serta kredit perbankan.selengkapnya

 Amnesti Pajak Incar ProfesionalAmnesti Pajak Incar ProfesionalSelasa 17 Jan 2017 13:33Ajeng Widyadibaca 470 kaliSemua Kategori

Babak akhir program amnesti pajak sudah di depan mata. Pemerintah terus mencari strategi demi menyukseskan program yang digadang-gadang bisa meningkatkan penerimaan pajak secara signifikan ini.selengkapnya

 Ketentuan Amnesti Pajak DipermudahKetentuan Amnesti Pajak DipermudahJumat 23 Sep 2016 15:18Administratordibaca 610 kaliSemua Kategori

Raut muka bahagia terlihat dari wajah sejumlah pengusaha setelah bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kamis (22/9) malam di Istana Negara. Harapan mereka agar lebih mudah mengikuti program amnesti pajak (tax amnesty) berbuah hasil melegakan.selengkapnya

 Tebusan Amnesti Pajak Tembus Rp 100 TTebusan Amnesti Pajak Tembus Rp 100 TKamis 15 Des 2016 14:18Ajeng Widyadibaca 413 kaliSemua Kategori

Total tebusan amnesti pajak (tax amnesty) yang berhasil didapatkan pemerintah sejak Undang-Undang Pengampunan Pajak diterapkan hingga menjelang akhir Desember 2016 mencapai Rp 100 triliun atau 60,6 persen dari target Rp 165 triliun. Sedangkan total harta yang dideklarasikan mencapai Rp 4.009,38 triliun.selengkapnya

 Pemerintah `All Out` Sukseskan Amnesti PajakPemerintah `All Out` Sukseskan Amnesti PajakSelasa 9 Ags 2016 07:06Administratordibaca 562 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa pemerintah akan "all out" dalam menyukseskan pelaksanaan amnesti pajak. "Pemerintah akan all out amnesty pajak. Tax amnesty untuk kepentingan negara bukan untuk kepentingan lainnya," kata Presiden saat sosialisasi amnesty pajak di Hotel Intercontinental Bandung, Senin.selengkapnya

 BTN Mulai Cicipi Amnesti PajakBTN Mulai Cicipi Amnesti PajakSabtu 20 Ags 2016 14:51Administratordibaca 742 kaliSemua Kategori

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk mulai menikmati dampak positif dari program amnesti pajak dengan meningkatknya likuiditas dan perolehan laba dari obligasi. "Yang jelas saat ini BTN sudah mendapatkan dampak dari adanya tax amnesty. Satu, kita bisa menarik obligasi di bulan Agustus, yaitu dengan (sebelumnya) mengeluarkan obligasi Rp3 triliun sudah bisa ditarik lebih dari Rp3 triliun.selengkapnya

 Amnesti Pajak Suntik PerekonomianAmnesti Pajak Suntik PerekonomianRabu 5 Okt 2016 11:39Admindibaca 613 kaliSemua Kategori

Sebanyak 66% harta yang diungkapkan dalam kebijakan pengampunan pajak pada periode pertama bersifat likuid, sehingga diharapkan bisa menggerakkan roda perekonomian di Indonesia.selengkapnya

 Amnesti Pajak Jadi PenggerakAmnesti Pajak Jadi PenggerakRabu 5 Okt 2016 11:08Admindibaca 671 kaliSemua Kategori

Transaksi perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia kembali menembus nilai Rp300 triliun pada September 2016. Kendati demikian, transaksi broker pada bulan lalu terkoreksi 13,69% dibandingkan capaian Agustus 2016 yang mencapai Rp366,26 triliun.selengkapnya

 Tak Ada Uang Kotor di Amnesti PajakTak Ada Uang Kotor di Amnesti PajakKamis 13 Okt 2016 11:20Administratordibaca 681 kaliSemua Kategori

Ketika proses uji materi masih berjalan di Mahkamah Konstitusi, pemerintah berusaha meyakinkan dunia terkait dengan posisi dan implementasi UU No. 11/2016 tentang Pengampunan Pajak di Tanah Air.selengkapnya

 Total Tebusan Amnesti Pajak Rp 7,54 TTotal Tebusan Amnesti Pajak Rp 7,54 TJumat 9 Sep 2016 16:56Administratordibaca 552 kaliSemua Kategori

Uang tebusan pengampunan pajak yang berhasil didapatkan pemerintah sejak Undang-Undang Pengampunan Pajak diterapkan hingga siang ini mencapai Rp 7,54 triliun atau 4,6 persen dari target. Data tersebut diperoleh dari laman www.pajak.go.id Jumat (9/9) pukul 12.50 WIB.selengkapnya

 Aturan Amnesti Pajak Masih Abu-AbuAturan Amnesti Pajak Masih Abu-AbuRabu 27 Jul 2016 13:44Administratordibaca 890 kaliSemua Kategori

Tawaran program pengampunan pajak atau tax amnesty memang menarik minat banyak kalangan. Utamanya para pemilik harta di luar negeri. Namun sejumlah calon peserta program ini ragu-ragu mengikuti program ini akibat ketentuan pelaksanaan tax amnesty masih abu-abu dan belum jelas.selengkapnya

 Usai amnesti, 5.000 pemeriksa siap periksa SPT WPUsai amnesti, 5.000 pemeriksa siap periksa SPT WPRabu 22 Feb 2017 12:11Ajeng Widyadibaca 625 kaliSemua Kategori

Hitung mundur program amnesti pajak sudah berjalan. Tak lama lagi, program amnesti pajak yang dimulai 1 Juli 2016 akan berakhir di 31 Maret 2017. Di waktu yang makin pendek, Ditjen Pajak mengumpulkan 250 asosiasi pengusaha di bawah Kadin Indonesia.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :