Pasca putusan MK soal kuasa hukum WP, PMK 229 perlu direvisiPasca putusan MK soal kuasa hukum WP, PMK 229 perlu direvisiRabu 2 Mei 2018 12:33Ridha Anantidibaca 594 kaliSemua Kategori

Profesi advokat resmi dapat mendampingi wajib pajak (WP) dalam memberikan bantuan hukum terkait pajak. Hal tersebut seiring terbitnya putusan Mahkamah Konstitusi no 63/PUU-XV/2017 soal pengujian pasal 32 ayat (3a) UU 28/2007 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan alias UU KUP.selengkapnya

 Aturan Turunan PP Insentif Pajak Vokasi & Riset Terbit Pekan DepanAturan Turunan PP Insentif Pajak Vokasi & Riset Terbit Pekan DepanKamis 11 Jul 2019 10:01Ridha Anantidibaca 269 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan pihaknya bakal menyelesaikan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) turunan dari Peraturan Pemerintah (PP) No.45/2019 tentang Perubahan PP No.94/2010 tentang Penghitungan Penghasilan Kena Pajak dan Pelunasan PPh dalam Tahun Berjalan dalam waktu 1 minggu kedepan.selengkapnya

 Genjot Penerimaan Daerah, Pemkot Malang Gelar Jalan Sehat Sadar Pajak IVGenjot Penerimaan Daerah, Pemkot Malang Gelar Jalan Sehat Sadar Pajak IVRabu 12 Okt 2016 09:08Admindibaca 635 kaliSemua Kategori

Pemkot Malang menggelar Jalan Sehat Sadar Pajak IV dan Malang Fest III untuk menggenjot penerimaan pajak daerah.selengkapnya

 Penerimaan PPh 21 Rp 53,2 T, Dirjen Pajak: Gaji Orang RI NaikPenerimaan PPh 21 Rp 53,2 T, Dirjen Pajak: Gaji Orang RI NaikSenin 2 Jul 2018 11:51Ridha Anantidibaca 278 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mencatat dari awal tahun hingga Mei 2018 penerimaan pajak sudah mencapai Rp 484,50 triliun. Jumlah ini tumbuh 14,13% secara tahunan atau 34,02% dari target APBN 2018.selengkapnya

 Efek Corona. Sri Mulyani Perluas Insentif Pajak ke 11 Sektor UsahaEfek Corona. Sri Mulyani Perluas Insentif Pajak ke 11 Sektor UsahaRabu 15 Apr 2020 14:36Ridha Anantidibaca 368 kaliSemua Kategori

Pemerintah memutuskan untuk memperluas sektor usaha yang menerima insentif pajak dampak pandemi virus corona atau coronavirus (Covid-19).selengkapnya

 Dorong Penerimaan Pajak, Pemerintah Diminta Ciptakan PengusahaDorong Penerimaan Pajak, Pemerintah Diminta Ciptakan PengusahaSabtu 6 Ags 2016 07:18Administratordibaca 462 kaliSemua Kategori

Badan Pengurus Pusat Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) meminta pemerintah untuk menciptakan pengusaha lebih besar dalam menggenjot penerimaan pajak. ‎Ketua Umum BPP Hipmi Bahlil Lahadalia mengatakan, jumlah pengusaha di Indonesia saat ini masih jauh dari kata ideal yaitu baru di bawah 1 persen dari total penduduk.selengkapnya

 Sisi Kelam Implementasi Tax AmnestySisi Kelam Implementasi Tax AmnestySelasa 20 Ags 2019 08:55Ridha Anantidibaca 188 kaliSemua Kategori

Di tengah klaim kesuksesannya, pelaksanaan pengampunan pajak atau tax amnesty ternyata juga memiliki cerita negatif.selengkapnya

 Kemenkeu Berlakukan Aturan Baru Tarif Cukai Minuman AlkoholKemenkeu Berlakukan Aturan Baru Tarif Cukai Minuman AlkoholSenin 17 Des 2018 14:24Ridha Anantidibaca 447 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melakukan penyesuaian tarif cukai minuman yang mengandung etil alkohol (MMEA) dan konsentrat yang mengandung etil alkohol (KMEA). Dalam siaran pers yang diterima di Jakarta, Ahad (16/12), penyesuaian tarif cukai hanya dilakukan pada MMEA golongan A (kadar alkohol sampai dengan 5 persen) baik dalam negeri maupun impor sebesar 15 persen.selengkapnya

 Kapasitas Penyerapan Tenaga Kerja Jadi Bidikan Insentif PajakKapasitas Penyerapan Tenaga Kerja Jadi Bidikan Insentif PajakJumat 23 Feb 2018 11:57Ridha Anantidibaca 508 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah menyiapkan instrumen pemberian fasilitas insentif pajak berupa tax allowance dan tax holiday berdasarkan kriteria penyerapan tenaga kerja oleh sebuah perusahaan.selengkapnya

 Menjelang Deadline, Lonjakan Pemohon Juga Terjadi di KPP Pratama Jakarta Menteng 2Menjelang Deadline, Lonjakan Pemohon Juga Terjadi di KPP Pratama Jakarta Menteng 2Sabtu 1 Okt 2016 09:18Administratordibaca 1926 kaliSemua Kategori

Menjelang penutupan tahap I, ada tren lonjakan pemohon tax amnesty oleh wajib pajak di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Jakarta Menteng 2, Jakarta.selengkapnya

 Industri: Cukai Rokok Batal Naik, Inflasi TerjagaIndustri: Cukai Rokok Batal Naik, Inflasi TerjagaSelasa 13 Nov 2018 11:14Ridha Anantidibaca 417 kaliSemua Kategori

Dewan Penasihat Forum Masyarakat Industri Rokok Seluruh Indonesia (FORMASI), Bing Pratikno mengapresiasi keputusan pemerintah yang memutuskan cukai tembakau tidak ada kenaikan di tahun 2019. "Tidak ada kenaikan tarif cukai maka mengurangi inflasi dan daya beli masyarakat pun terjaga," ujar Bing, Ahad (11/11).selengkapnya

 Sido Muncul Dorong Ribuan Grosir-Distributor Ikuti Tax AmnestySido Muncul Dorong Ribuan Grosir-Distributor Ikuti Tax AmnestySabtu 20 Ags 2016 14:29Administratordibaca 934 kaliSemua Kategori

PT Sido Muncul Tbk mendorong kepada 50 ribu lebih grosir dan juga distributor untuk mengikuti program pengampunan pajak atau tax amnesty yang digulirkan pemerintah sejak awal Juli lalu. Direktur Sido Muncul Irwan Hidayat mengatakan, program amnesti pajak diyakini akan mampu meningkatkan pendapatan Negara melalui pajak.selengkapnya

 Kenaikan Cukai Rokok Dinilai Tak Menggerus Pelaku IndustriKenaikan Cukai Rokok Dinilai Tak Menggerus Pelaku IndustriSelasa 8 Okt 2019 11:15Ridha Anantidibaca 305 kaliSemua Kategori

Direktur Riset Center of Reform on Economics (Core) Indonesia, Piter Abdullah memastikan bahwa kebijakan kenaikan cukai rokok tidak berdampak besar bagi pelaku industri. Sebab kebijakan tersebut utamanya adalah untuk mengendalikan konsumsi rokok masyarakat.selengkapnya

 Kebijakan Tarif Cukai Minuman Beralkohol Diterbitkan, Berlaku per 1 Januari 2019Kebijakan Tarif Cukai Minuman Beralkohol Diterbitkan, Berlaku per 1 Januari 2019Senin 17 Des 2018 15:15Ridha Anantidibaca 526 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melakukan penyesuaian tarif cukai minuman yang mengandung etil alkohol (MMEA) dan konsentrat yang mengandung etil alkohol (KMEA).selengkapnya

 Samsat Jakbar: Pemilik Ferrari B 1 RED Tunggak Pajak Rp 25 JutaSamsat Jakbar: Pemilik Ferrari B 1 RED Tunggak Pajak Rp 25 JutaSenin 22 Jan 2018 11:33Ridha Anantidibaca 310 kaliSemua Kategori

Tim Samsat Jakarta Barat menelusuri alamat pemilik Ferrari B 1 RED yang ramai diperbincangkan. Pemilik mobil yang diketahui atas nama Andi Firmansyah telah menunggak pajak sebesar Rp 25 juta.selengkapnya

 SUPER DEDUCTION TAX: Aturan Turunan Bisa Contoh PMK Tax HolidaySUPER DEDUCTION TAX: Aturan Turunan Bisa Contoh PMK Tax HolidaySelasa 30 Jul 2019 11:34Ridha Anantidibaca 933 kaliSemua Kategori

Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Yustinus Prastowo mengatakan aturan turunan dari Peraturan Pemerintah (PP) No. 45/2019 terkait dengan super deduction tax harus terukur.selengkapnya

 Disesuaikan, tarif cukai minuman beralkoholDisesuaikan, tarif cukai minuman beralkoholRabu 19 Des 2018 14:20Ridha Anantidibaca 1226 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melakukan penyesuaian tarif cukai minuman yang mengandung etil alkohol (MMEA) dan konsentrat yang mengandung etil alkohol (KMEA).selengkapnya

 Kanwil Wajib Pajak Besar Ajak Biofarma Sosialisasi Perpajakan ke MasyarakatKanwil Wajib Pajak Besar Ajak Biofarma Sosialisasi Perpajakan ke MasyarakatSelasa 2 Okt 2018 11:13Ridha Anantidibaca 509 kaliSemua Kategori

Kanwil Direktorat Jenderal Pajak Wajib Pajak Besar mengajak PT Biofarma (persero) turut berpartisipasi dalam mengedukasi perpajakan pada masyarakat.selengkapnya

 Pemprov Kaji Kenaikan Pajak Air TanahPemprov Kaji Kenaikan Pajak Air TanahJumat 23 Mar 2018 11:41Ridha Anantidibaca 588 kaliSemua Kategori

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta sedang mengkaji kenaikan pajak air tanah untuk daerah-daerah yang sudah dialiri pipa PD PAM Jaya. Kenaikan itu akan diikuti dengan pemberian insentif untuk memastikan warga DKI beralih menggunakan air PAM.selengkapnya

 Pakde Karwo Usul Robot Bayar Pajak jika Kelak Geser ManusiaPakde Karwo Usul Robot Bayar Pajak jika Kelak Geser ManusiaJumat 8 Feb 2019 14:13Ridha Anantidibaca 435 kaliSemua Kategori

Di masa depan, bukan tak mungkin tenaga kerja manusia digeser oleh robot. Jika demikian, Gubernur Jawa Timur Soekarwo usul agar robot juga bayar pajak.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :