Sri Mulyani: Ditjen Pajak Harus Jadi Institusi yang Sangat Anti KorupsiSri Mulyani: Ditjen Pajak Harus Jadi Institusi yang Sangat Anti KorupsiRabu 6 Des 2017 13:39Ridha Anantidibaca 626 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berpendapat Direktorat Jenderal Pajak masih perlu kerja keras membangun persepsi sebagai institusi yang bersih dari korupsi. Hal itu menurut dia masih menjadi pekerjaan rumah yang besar bagi institusi sekelas Ditjen Pajak yang mengemban tugas berat mengumpulkan 80% pendapatan negara.selengkapnya

 KPK tangkap pegawai pajak, Dirjen Pajak: Sangat terpukul dan kecewaKPK tangkap pegawai pajak, Dirjen Pajak: Sangat terpukul dan kecewaJumat 5 Okt 2018 10:17Ridha Anantidibaca 598 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Robert Pakpahan menyayangkan kembali adanya pegawai pajak yang tertangkap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).selengkapnya

 Ini Manfaat dari Tax Amnesty Bagi IndonesiaIni Manfaat dari Tax Amnesty Bagi IndonesiaRabu 29 Jun 2016 15:05Administratordibaca 2537 kaliSemua Kategori

Anggota Komisi XI DPR Donny Imam Priambodo mengatakan Undang-Undang (UU) Pengampunan Pajak (tax amnesty) yang baru saja disahkan merupakan bagian dari reformasi perpajakan. Menurut dia, Adanya UU ini membuat perluasan basis data perpajakan yang lebih valid, komprehensif, dan terintegrasi untuk penerimaan pajak di tahun-tahun selanjutnya.selengkapnya

 Cara Jokowi Sentil Pengusaha Kalimantan Tak Mau Ikut Tax AmnestyCara Jokowi Sentil Pengusaha Kalimantan Tak Mau Ikut Tax AmnestySelasa 6 Des 2016 11:59Ajeng Widyadibaca 713 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) terus melakukan sosialisasi tax amnesty di berbagai daerah di Indonesia. Jokowi menilai, sosialiasi ini sangat diperlukan mengingat potensi dana yang masuk masih sangat besar.selengkapnya

 Cara Jokowi Sentil Pengusaha Kalimantan Tak Mau Ikut Tax AmnestyCara Jokowi Sentil Pengusaha Kalimantan Tak Mau Ikut Tax AmnestySelasa 6 Des 2016 10:40Ajeng Widyadibaca 0 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) terus melakukan sosialisasi tax amnesty di berbagai daerah di Indonesia. Jokowi menilai, sosialiasi ini sangat diperlukan mengingat potensi dana yang masuk masih sangat besar.selengkapnya

 Syarat Tax Amnesty, Aset harus Sesuai Nilai WajarSyarat Tax Amnesty, Aset harus Sesuai Nilai WajarSabtu 18 Jun 2016 09:34Administratordibaca 3327 kaliSemua Kategori

Pemerintah ingin setiap aset yang dilampirkan dalam pengajuan pengampunan pajak didukung oleh dokumen yang valid. Salah satunya adalah Nilai Jual Objek Pajak (NJOP). Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengakui, hal tersebut sudah disetujui oleh panitia kerja penyusun beleid pengampunan pajak tersebut. "Dengana danya dokumen, otoritas tidak perlu lagi melakukan verifikasi," kata Bambangselengkapnya

 Sri Mulyani: Pemohon Hanya Melihat Tax Amnesty dari 1 SisiSri Mulyani: Pemohon Hanya Melihat Tax Amnesty dari 1 SisiRabu 21 Sep 2016 10:54Administratordibaca 740 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani sangat menyayangkan gugatan yang dilayangkan oleh berbagai pihak terhadap UU Pengampunan Pajak. Menurut Sri Mulyani, penggugat memiliki pandangan yang sangat sempit terhadap gugatan yang dilakukan.selengkapnya

 Sri Mulyani: Rasio Pembayar Pajak di Indonesia Masih Terlalu Rendah, Hanya 11 PersenSri Mulyani: Rasio Pembayar Pajak di Indonesia Masih Terlalu Rendah, Hanya 11 PersenJumat 26 Ags 2016 09:36Administratordibaca 1483 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani melihat tax rasio atau penerimaan pajak dengan Produk Domestik Bruto (PDB) ‎di Indonesia sangat rendah. "Di Indonesia tax rasio hanya 11 persen, sangat rendah dan tidak bisa diterima," ujar Sri Mulyani di gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Jakarta, Kamis (25/8/2016).selengkapnya

 Sri Mulyani Ungkap Kondisi Perpajakan RI 10 Tahun LaluSri Mulyani Ungkap Kondisi Perpajakan RI 10 Tahun LaluJumat 13 Jul 2018 13:48Ridha Anantidibaca 636 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengungkapkan kondisi perpanjangan di Indonesia pada 10 tahun lalu, ketika kesadaran membayar pajak masyarakat masih sangat rendah. Akibatnya pajak yang merupakan tulang punggung pembangunan menjadi sangat rapuh, namun kondisi tersebut menurut Sri Mulyani telah jauh berbeda saat ini.selengkapnya

 Produsen Kopi Minta Pemerintah Terapkan PPN 0%Produsen Kopi Minta Pemerintah Terapkan PPN 0%Sabtu 4 Jun 2016 10:49Administratordibaca 1021 kaliSemua Kategori

Pemerintah saat ini masih menerapkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 10 persen. Kebijakan ini pun dinilai sangat memberatkan bagi produsen kopi di Indonesia. Ridwan salah satunya, produsen kopi asal Aceh ini mengaku sangat keberatan dengan kebijakan ini. Pasalnya, hal ini akan mengancam keberadaan koperasi kopi yang saat ini telah terbentuk pada berbagai daerah.selengkapnya

 Artis Ben Kasyafani Minat Ikut Amnesti PajakArtis Ben Kasyafani Minat Ikut Amnesti PajakSelasa 23 Ags 2016 19:12Administratordibaca 1208 kaliSemua Kategori

Artis Ben Kasyafani ‎mengaku sangat berminat ikut dalam kegiatan pengampunan pajak (tax amnesty). Menurutnya, ini program yang bagus dari pemerintah dengan terlebih dahulu melakukan sosialisasi terhadap artis-artis Indonesia. Dia mengatakan, ini kesempatan yang sangat baik untuk para artis Indonesia memperbaiki kewajiban pajak mereka yang dulunya sering terabaikan.selengkapnya

 Pengusaha: Tax Amnesty Jadi atau Tidak?Pengusaha: Tax Amnesty Jadi atau Tidak?Jumat 17 Jun 2016 15:10Administratordibaca 1135 kaliSemua Kategori

Di tengah situasi ekonomi yang masih lesu, setiap kebijakan pemerintah selalu menjadi perhatian para pelaku usaha. Begitu pula dengan langkah yang diambil pemerintah terkait pemberian pengampunan pajak atau tax amnesty. Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia, Hariyadi Sukamdani mengaku sangat tak sabar dengan pemberlakuan tax amnesty. "Kita para pengusaha udah sangat menunggu-nunggu iniselengkapnya

 Pemerintah Gagap Revisi Penerimaan PajakPemerintah Gagap Revisi Penerimaan PajakRabu 11 Mei 2016 15:39Administratordibaca 1043 kaliSemua Kategori

Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) meminta pemerintah merevisi target penerimaan perpajakan 2016. Direktur CITA, Yustinus Prastowo mengatakan saat ini pemerintahan Jokowi sangat gagap dalam merevisi penerimaan pajak, mengingat tahun ini shortfall penerimaan pajak diprediksi akan sebesar Rp 200 triliun. "Pemerintah saat ini sangat gagap dalam merevisi pajaknya, padahal shortfall tahunselengkapnya

 Pajak PBB Naik 70%, Dewan Minta Warga Tak Bayar DuluPajak PBB Naik 70%, Dewan Minta Warga Tak Bayar DuluRabu 28 Feb 2018 14:43Ridha Anantidibaca 1575 kaliSemua Kategori

Kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang tinggi sebesar 70%, meresahkan masyarakat karena sangat memberatkan.selengkapnya

 Menkeu: Pajak Perusahaan Minerba Masih RendahMenkeu: Pajak Perusahaan Minerba Masih RendahKamis 27 Okt 2016 14:33Administratordibaca 731 kaliSemua Kategori

Menkeu, Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan kepatuhan pajak bagi perusahaan mineral dan batubara masih sangat minim.selengkapnya

 Di Hadapan Pengusaha, Sri Mulyani Bicara Upaya Bangun Pajak yang AdilDi Hadapan Pengusaha, Sri Mulyani Bicara Upaya Bangun Pajak yang AdilSenin 17 Sep 2018 08:59Ridha Anantidibaca 799 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani menegaskan, kondisi saat ini kerja sama semua pihak sangat diperlukan.selengkapnya

 IMF: Tren Penurunan Pajak Korporasi Perlu Disikapi SeriusIMF: Tren Penurunan Pajak Korporasi Perlu Disikapi SeriusJumat 19 Jul 2019 11:11Ridha Anantidibaca 441 kaliSemua Kategori

Selama 30 tahun terakhir, tarif pajak korporasi di semua negara telah jatuh ke level yang sangat rendah.selengkapnya

 Kepatuhan Penyampaian Pajak Indonesia RendahKepatuhan Penyampaian Pajak Indonesia RendahJumat 21 Okt 2016 06:25Administratordibaca 1152 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan, Sri Mulyani, mengatakan, dalam beberapa tahun terakhir penerimaan pajak di Indonesia masih sangat rendah.selengkapnya

 Pencapaian Melebihi Prediksi, Apindo Nyatakan Salut ke Ditjen PajakPencapaian Melebihi Prediksi, Apindo Nyatakan Salut ke Ditjen PajakAhad 2 Okt 2016 21:40Administratordibaca 511 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Hariyadi B Sukamdani menganggap program Tax Amnesty (pengampunan pajak) sangat penting.selengkapnya

 Sri Mulyani Takkan Beri Ampun Pegawainya yang Terlibat Praktik KorupsiSri Mulyani Takkan Beri Ampun Pegawainya yang Terlibat Praktik KorupsiSelasa 22 Nov 2016 14:21Ajeng Widyadibaca 640 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani sangat kecewa dengan tertangkapnya pegawai eselon III Direktorat Jenderal Pajak karena ketahuan melakukan suap.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :