Kutai Timur Bertekad Digitalisasi Pelayanan Izin & PajakKutai Timur Bertekad Digitalisasi Pelayanan Izin & PajakJumat 11 Mei 2018 09:17Ridha Anantidibaca 300 kaliSemua Kategori

Sekretaris Daerah Kabupaten Kutim Irawansyah menyempatkan diri bertandang ke Living Lab Smart City PT Telkom di Jakarta Pusat untuk melihat kecanggihan berbagai sarana pelayanan teknologi berbasi internet dan Touchscreen, Rabu (9/5/2018).selengkapnya

 Curhatan Sri Mulyani Sulitnya Tarik PajakCurhatan Sri Mulyani Sulitnya Tarik PajakJumat 26 Jul 2019 14:05Ridha Anantidibaca 162 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menjadi salah satu pembicara dalam acara seminar Astra terkait Ekonomi Makro 2019.selengkapnya

 Ditjen Bea Cukai Terus Berantas Rokok IlegalDitjen Bea Cukai Terus Berantas Rokok IlegalSelasa 4 Des 2018 09:54Ridha Anantidibaca 644 kaliSemua Kategori

Upaya pemerintah untuk memperkecil ruang gerak rokok ilegal terus dilakukan. Bahkan, saat ini langkah tersebut berlangsung massif dan menjangkau berbagai lokasi.selengkapnya

 Menyoal Rencana Relaksasi Sanksi Administrasi PajakMenyoal Rencana Relaksasi Sanksi Administrasi PajakSelasa 10 Sep 2019 09:56Ridha Anantidibaca 354 kaliSemua Kategori

Selain relaksasi PPh badan dari 25% ke 20%, pemerintah juga melonggarkan besaran sanksi admisnistratif bagi wajib pajak yang kurang patuh.selengkapnya

 Dorong Peningkatan Pelayanan Bea Cukai Tangerang Luncurkan Aplikasi Perizinan OnlineDorong Peningkatan Pelayanan Bea Cukai Tangerang Luncurkan Aplikasi Perizinan OnlineSelasa 13 Ags 2019 14:13Ridha Anantidibaca 373 kaliSemua Kategori

Bea Cukai Tangerang kembali membuat terobosan dengan meluncurkan aplikasi layanan perizinan online bernama electronic submission for correspondences (e-submit).selengkapnya

 Bea Cukai Tanjung Perak Deklarasikan Zona IntegritasBea Cukai Tanjung Perak Deklarasikan Zona IntegritasRabu 17 Jul 2019 14:28Ridha Anantidibaca 274 kaliSemua Kategori

Bea Cukai Tanjung Perak, sebagai instansi pemerintah di bawah Kementerian Keuangan mendapat kepercayaan untuk turut berpartisipasi dalam pembangunan zona integritas. Penyelenggaraan pemerintah yang baik, yang menjalankan proses bisnisnya dengan prinsip-prinsip good governance adalah dambaan semua pihak.selengkapnya

 Aturan Pajak e-Commerce Dicabut, Sri Mulyani Selesaikan PR IniAturan Pajak e-Commerce Dicabut, Sri Mulyani Selesaikan PR IniSelasa 2 Apr 2019 15:55Ridha Anantidibaca 230 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati telah mencabut Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 210/PMK.010/2018 tentang Perlakuan Perpajakan atas Transaksi Perdagangan Melalui Sistem Elektronik (e-commerce). Regulasi itu mulanya berlaku efektif mulai 1 April 2019.selengkapnya

 Warga gang sempit di Jakbar kaget ditagih pajak mobil mewah Rp 108 jutaWarga gang sempit di Jakbar kaget ditagih pajak mobil mewah Rp 108 jutaSelasa 29 Jan 2019 09:48Ridha Anantidibaca 347 kaliSemua Kategori

Keluarga Abdul Manaf (64), warga Jalan Mangga Besar IV, Tamansari, Jakarta Barat, mengaku terkejut saat didatangi petugas Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap ( Samsat) Jakarta Barat dan Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta pada Senin (28/1/2019).selengkapnya

 DPR Masih Kaji Uang Tebusan Tax AmnestyDPR Masih Kaji Uang Tebusan Tax AmnestySenin 27 Jun 2016 13:24Administratordibaca 1211 kaliSemua Kategori

Pengampunan pajak atau tax amnesty sangat diperlukan untuk memperluas basis pajak dan meningkatkan penerimaan pajak Indonesia di masa depan. Dengan penerimaan pajak yang lebih besar, pemerintah bisa leluasa membangun infrastruktur dan kesejahteraan sosial masyarakat.selengkapnya

 Usulan Pembayaran Utang Pokok Pajak Takkan Muluskan Tax AmnestyUsulan Pembayaran Utang Pokok Pajak Takkan Muluskan Tax AmnestySelasa 28 Jun 2016 08:41Administratordibaca 1397 kaliSemua Kategori

Usulan dua fraksi yaitu Demokrat dan PKS soal tax amnesty atau pengampunan pajak dinilai tidak masuk akal. Jika usulan mereka diterapkan, maka minat wajib pajak untuk berpartisipasi dalam kebijakan tax amnesty bakal berkurang drastis sehingga akhirnya kebijakan tax amnesty berpotensi tidak laku atau tidak optimal.selengkapnya

 Tarif sanksi administrasi pajak bisa lebih kecil, begini hitung-hitungannyaTarif sanksi administrasi pajak bisa lebih kecil, begini hitung-hitungannyaSelasa 10 Sep 2019 10:48Ridha Anantidibaca 276 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah menggodok Rancangan Undang-Undang (RUU) Ketentuan dan Fasilitas Perpajakan untuk Penguatan Perekonomian. Di RUU tersebut, pemerintah akan mengatur ulang sanksi administrasi perpajakan.selengkapnya

 Yuk Intip Draf Kebijakan Pemerintah soal Imbalan Bunga dan Sanksi Bunga PajakYuk Intip Draf Kebijakan Pemerintah soal Imbalan Bunga dan Sanksi Bunga PajakSelasa 11 Feb 2020 10:40Ridha Anantidibaca 625 kaliSemua Kategori

Pemerintah mengusulkan ketentuan baru mengenai imbalan bunga dan sanksi administratif berupa bunga.selengkapnya

 Pandangan DPR Soal Pengampunan Pajak DikritikPandangan DPR Soal Pengampunan Pajak DikritikSelasa 28 Jun 2016 08:18Administratordibaca 689 kaliSemua Kategori

Nasib Rancangan Undang-Undang (RUU) Tax Amnesty atau Pengampunan Pajak harus diputuskan dalam waktu dekat agar bisa diimplementasikan bulan depan. Namun, masih ada perbedaan pendapat di fraksi DPR sebelum RUU tersebut masuk dalam sidang paripurna DPR, besok.selengkapnya

 Darmin Gelar Rapat e-Commerce yang Aturannya Dicabut Sri MulyaniDarmin Gelar Rapat e-Commerce yang Aturannya Dicabut Sri MulyaniKamis 18 Jul 2019 09:29Ridha Anantidibaca 299 kaliSemua Kategori

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution kembali mengundang beberapa pejabat negara ke kantornya. Kali ini, dirinya memimpin rapat koordinator (rakor) mengenai e-commerce.selengkapnya

 Usulan Demokrat dan PKS Soal Tax Amnesty Dinilai Tak Masuk AkalUsulan Demokrat dan PKS Soal Tax Amnesty Dinilai Tak Masuk AkalSelasa 28 Jun 2016 10:12Administratordibaca 579 kaliSemua Kategori

Usulan Fraksi Partai Demokrat dan PKS soal Tax Amnesty atau pengampunan pajak dinilai tidak masuk akal. Jika usulan mereka diterapkan, maka minat wajib pajak untuk berpartisipasi dalam kebijakan tax amnesty bakal berkurang drastis sehingga akhirnya kebijakan tax amnesty berpotensi tidak laku atau tidak optimalselengkapnya

 Bukopin Syariah Harap Tax Amnesty Gairahkan Ekonomi 2017Bukopin Syariah Harap Tax Amnesty Gairahkan Ekonomi 2017Sabtu 8 Okt 2016 10:34Administratordibaca 603 kaliSemua Kategori

Kebijakan pemerintah melaksanakan program pengampunan pajak (tax amnesty) diyakini dapat menggairahkan ekonomi tahun depan.selengkapnya

 Bea Cukai Sosialisasikan KITE IKM Dorong Industri KecilBea Cukai Sosialisasikan KITE IKM Dorong Industri KecilRabu 2 Mei 2018 16:22Ridha Anantidibaca 1001 kaliSemua Kategori

Kemudahan impor tujuan ekspor untuk industri kecil dan menengah (KITE IKM) merupakan kebijakan ekonomi pemerintah yang diamanatkan kepada Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Kebijakan tersebut untuk mendukung dan memajukan industri kecil menengah agar dapat bersaing di pasar global.selengkapnya

 Pegawai Negeri Sipil Diimbau Ikut Tax AmnestyPegawai Negeri Sipil Diimbau Ikut Tax AmnestyKamis 29 Des 2016 15:31Ajeng Widyadibaca 684 kaliSemua Kategori

Pajak merupakan sumber terbesar Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) yang 20 persennya dimandatkan untuk pendidikan. Maka pejabat Kementerian Pendidikan turut kampanyekan tax amnesty.selengkapnya

 Tax Amnesty Kian Dongkrak Penerimaan PajakTax Amnesty Kian Dongkrak Penerimaan PajakJumat 1 Jul 2016 16:06Administratordibaca 452 kaliSemua Kategori

Kebijakan tax amnesty merupakan jalan keluar dari kemandekan ekonomi Indonesia yang terhambat oleh rendahnya penerimaan pajak.selengkapnya

 Relaksasi Aturan Perpajakan dan Penegakan Hukum Harus SejalanRelaksasi Aturan Perpajakan dan Penegakan Hukum Harus SejalanSenin 9 Sep 2019 09:39Ridha Anantidibaca 394 kaliSemua Kategori

Upaya pemerintah untuk merelaksasi aturan perpajakan perlu dibarengi dengan penegakan hukum secara tegas bagi wajib pajak yang masih tidak patuh.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :