Kembangkan Inovasi, Polytron Berhak Atas Pengurangan PajakKembangkan Inovasi, Polytron Berhak Atas Pengurangan PajakRabu 6 Jun 2018 14:11Ridha Anantidibaca 981 kaliSemua Kategori

PT Hartono Istana Teknologi, produsen barang elektronik merek Polytron telah mengembangkan beberapa inovasi dan telah mematenkan 64 produk inovasi mereka melalui hak paten di dalam negeri mau pun di Amerika.selengkapnya

 Dominasi GoPay dan OVO Bikin Sri Mulyani KhawatirDominasi GoPay dan OVO Bikin Sri Mulyani KhawatirKamis 14 Feb 2019 13:58Ridha Anantidibaca 1028 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani mulai memberikan perhatian khusus kepada perusahaan pembayaran QR code seperti OVO dan GoPay. Bahkan ia meminta seluruh pegawai Kementerian Keuangan mempelajari tentang teknologi keuangan digital itu.selengkapnya

 MTDL Prediksi Dampak Pengenaan Pajak Impor Tidak SignifikanMTDL Prediksi Dampak Pengenaan Pajak Impor Tidak SignifikanRabu 12 Sep 2018 10:08Ridha Anantidibaca 322 kaliSemua Kategori

Kinerja emiten distribusi, solusi, dan konsultasi teknologi informasi PT Metrodata Electronics Tbk. menilai kebijakan pemerintah untuk meningkatkan pajak bagi sejumlah kendaraan elektronik tidak akan berdampak besar pada target keuangan perseroan tahun ini.selengkapnya

 Dorong Kepatuhan Pajak, Mahasiswa Bakal Punya NPWPDorong Kepatuhan Pajak, Mahasiswa Bakal Punya NPWPSelasa 13 Nov 2018 09:26Ridha Anantidibaca 350 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan terus berupaya untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya membayar pajak sejak dini. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menggandeng Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggselengkapnya

 Sri Mulyani: Kita Negara Paling Kompleks Aturan PerpajakannyaSri Mulyani: Kita Negara Paling Kompleks Aturan PerpajakannyaSelasa 7 Ags 2018 14:03Ridha Anantidibaca 404 kaliSemua Kategori

Teknologi pajak di Indonesia dinilai masih tertinggal dibandingkan dengan negara lain. Kementerian Keuangan dan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) saat ini sedang berupaya untuk memperbaiki sistem IT supaya lebih canggih dan mudah digunakan.selengkapnya

 Tolak Diperiksa Ditjen Pajak, Google Terancam Pidana?Tolak Diperiksa Ditjen Pajak, Google Terancam Pidana?Jumat 16 Sep 2016 10:58Administratordibaca 632 kaliSemua Kategori

Perusahaan teknologi raksasa asal Amerika Serikat (AS), Google menolak diperiksa petugas pajak karena selama ini mangkir menyetor pajak di Indonesia. Penolakan Google ini masuk dalam kategori pidana.selengkapnya

 Pengisian SPT secara otomatis tak bertentangan dengan self-assessmentPengisian SPT secara otomatis tak bertentangan dengan self-assessmentRabu 25 Apr 2018 09:36Ridha Anantidibaca 617 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemkeu) tengah merancang sistem pelaporan SPT dengan teknologi pre-populated dimana data sudah secara otomatis terisi di formulir SPT sehingga WP cukup meneliti kembali kebenarannya dan menyetujuinya apabila cocok.selengkapnya

 Jepang beri potongan bunga pinjaman dan pajak untuk pengembang jaringan 5GJepang beri potongan bunga pinjaman dan pajak untuk pengembang jaringan 5GKamis 20 Feb 2020 09:56Ridha Anantidibaca 351 kaliSemua Kategori

Pemerintah Jepang akan membantu percepatan pengembangan teknologi telekomunikasi generasi kelima. Kabinet Jepang telah menyetujui rancangan undang-undang (RUU) dukungan bagi perusahaan mengembangkan jaringan seluler 5G yang aman.selengkapnya

 Menkeu Sri Ungkap Senjata Ampuh untuk Periksa Pajak GoogleMenkeu Sri Ungkap Senjata Ampuh untuk Periksa Pajak GoogleSabtu 17 Sep 2016 06:41Administratordibaca 874 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan, akan mengejar perusahaan multinasional yang bergerak di bidang teknologi, Google yang beberapa waktu lalu menolak surat pemeriksaan yang diberikan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP).selengkapnya

 Uni Eropa akan Umumkan Rencana Pajak Perusahaan DigitalUni Eropa akan Umumkan Rencana Pajak Perusahaan DigitalSenin 5 Mar 2018 14:27Ridha Anantidibaca 386 kaliSemua Kategori

Uni Eropa akan mengumumkan rencana penerapan pajak terhadap perusahaan raksasa teknologi digital antara 2-6 persen. Hal ini disampaikan Menteri Keuangan Perancis Bruno Le Maire dalam sebuah wawancara dengan surat kabar Perancis, Le Journal du Dimanche.selengkapnya

 GoTo dinilai berpeluang tingkatkan ekonomi digital nasionalGoTo dinilai berpeluang tingkatkan ekonomi digital nasionalJumat 28 Mei 2021 09:36Ridha Anantidibaca 689 kaliSemua Kategori

Ekonom Center of Reform on Economics (Core) Indonesia Yusuf Rendy menilai penggabungan dua perusahaan teknologi terbesar asal Indonesia Gojek dan Tokopedia menjadi GoTo akan semakin memperbesar peluang meningkatnya ekonomi digital di dalam negeri.selengkapnya

 Ditjen Pajak: Google Tak Akan Dapat Keringanan PajakDitjen Pajak: Google Tak Akan Dapat Keringanan PajakSelasa 20 Sep 2016 17:30Administratordibaca 847 kaliSemua Kategori

Pemerintah tetap akan memaksa perusahaan teknologi Google untuk membayar pajak di Indonesia. Bahkan, pemerintah menegaskan tidak akan memberikan keringanan pada perusahaan raksasa tersebut.selengkapnya

 Wall Street Akhiri Penguatan Tujuh HariWall Street Akhiri Penguatan Tujuh HariKamis 17 Nov 2016 10:43Ajeng Widyadibaca 613 kaliSemua Kategori

Saham-saham di Wall Street bervariasi pada Rabu (16/11/2016), dengan S&P 500 ditutup melemah dan Dow mengakhiri reli tujuhnya karena saham keuangan jatuh, namun saham-saham teknologi membantu Nasdaq berakhir lebih tinggi.selengkapnya

 Kemkominfo Dorong Google Berlakukan Kesetaraan PajakKemkominfo Dorong Google Berlakukan Kesetaraan PajakSabtu 17 Sep 2016 17:07Administratordibaca 522 kaliSemua Kategori

Kementerian Komunikasi dan Informatika mendorong perusahaan teknologi asal Amerika Serikat, Google membayar pajak di Indonesia dan memberlakukan kesetaraan pajak dengan sejumlah negara lain di mana perusahaan tersebut membuat badan usaha tetap.selengkapnya

 Jurus Kemenkeu Ikut Mendongkrak InvestasiJurus Kemenkeu Ikut Mendongkrak InvestasiKamis 6 Des 2018 14:39Ridha Anantidibaca 311 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) turut mengarahkan kebijakan perpajakan serta cukai untuk mendorong investasi masuk ke Indonesia. Melalui pemanfaatan teknologi, berbagai kemudahan coba diberikan Kemenkeu dalam soal pajak maupun bea dan cukai.selengkapnya

 Tolak Pemeriksaan Pajak, Menkeu Ajak Google DiskusiTolak Pemeriksaan Pajak, Menkeu Ajak Google DiskusiJumat 16 Sep 2016 22:29Administratordibaca 462 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati membuka kemungkinan untuk melakukan diskusi kepada perusahaan teknologi asal Amerika Serikat, Google, terkait langkah mereka yang menolak pemeriksaan pajak yang diberikan otoritas pajak.selengkapnya

 Google bayar sekitar US$ 1 miliar untuk selesaikan kasus pajak di PrancisGoogle bayar sekitar US$ 1 miliar untuk selesaikan kasus pajak di PrancisSenin 16 Sep 2019 13:17Ridha Anantidibaca 413 kaliSemua Kategori

Perusahaan teknologi, Google membayar sekitar US$ 1 miliar dalam bentuk denda dan pajak balik untuk menyelesaikan perselisihan pajak di Prancis, di mana perusahaan menghadapi penyelidikan selama bertahun-tahun karena menggelapkan pajak.selengkapnya

 Mangkir Bayar Pajak, Google Menolak Diperiksa Ditjen PajakMangkir Bayar Pajak, Google Menolak Diperiksa Ditjen PajakJumat 16 Sep 2016 09:21Administratordibaca 816 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan mendapat perlakuan kurang menyenangkan dari pihak Google. Perusahaan teknologi raksasa asal Amerika Serikat (AS) menolak diperiksa petugas pajak karena selama ini mangkir menyetor pajak di Indonesia.selengkapnya

 Saat Pelaku UMKM Kawasan Danau Toba Diingatkan Soal PajakSaat Pelaku UMKM Kawasan Danau Toba Diingatkan Soal PajakSelasa 25 Sep 2018 14:34Ridha Anantidibaca 682 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Utara II menggelar dialog pemberdayaan UMKM dan implikasi perpajakan, serta Peresmian Tax Center DEL dengan tema 'Menuju Masyarakat Kawasan Danau Toba Tertib Pajak' di Institut Teknologi DEL, Laguboti, Tobasa.selengkapnya

 TOP OF THE WEEK: Sri Mulyani Tak Takut Google hingga Jokowi Butuh Rp5.500 TTOP OF THE WEEK: Sri Mulyani Tak Takut Google hingga Jokowi Butuh Rp5.500 TSenin 14 Nov 2016 10:48Ajeng Widyadibaca 900 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan, perusahaan berbasis teknologi Google harus membayar pajak di Indonesia. Baginya ketegasan ini cukup adil, mengingat Google memiliki pendapatan selama beroperasi di Indonesia, tidak peduli di mana server-nya dibangun.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :