Pelemahan Rupiah dorong penerimaan pajakPelemahan Rupiah dorong penerimaan pajakRabu 5 Sep 2018 10:46Ridha Anantidibaca 701 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (DJP Kemenkeu), Robert Pakpahan angkat suara terkait pelemahan nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) yang nyaris menyentuh Rp 15.000 per USD. Menurutnya, pelemahan nilai tukar Rupiah memiliki nilai positif terhadap penerimaan negara.selengkapnya

 Ini plus minus pelemahan rupiah bagi penerimaan pajakIni plus minus pelemahan rupiah bagi penerimaan pajakRabu 5 Sep 2018 09:47Ridha Anantidibaca 500 kaliSemua Kategori

Dalam beberapa pekan belakangan nilai rupiah perlahan semakin melemah. Namun demikian pelemahan ini dinilai berdampak postif pada penerimaan pajak.selengkapnya

 Apindo sarankan agar insentif pajak disinkronisasi dengan kebijakan K/LApindo sarankan agar insentif pajak disinkronisasi dengan kebijakan K/LSelasa 10 Sep 2019 15:23Ridha Anantidibaca 321 kaliSemua Kategori

Butuh kurang dari dua tahun lagi Rancangan Undang-Undang (RUU) Ketentuan dan Fasilitas Perpajakan untuk Penguatan Perekonomian bisa diundangkan.selengkapnya

 Tax Amnesty Jadi Tulang Punggung Pendapatan NegaraTax Amnesty Jadi Tulang Punggung Pendapatan NegaraSabtu 23 Jul 2016 20:04Administratordibaca 1077 kaliSemua Kategori

Selama ini penerimaan pajak tidak pernah mencapai target. Di tahun 2015 saja, penerimaan pajak hanya 80 persen dari target.selengkapnya

 Darmin: Instrumen Dana Repatriasi Pengampunan Pajak sedang DisiapkanDarmin: Instrumen Dana Repatriasi Pengampunan Pajak sedang DisiapkanSelasa 26 Apr 2016 21:11Administratordibaca 1007 kaliSemua Kategori

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan instrumen untuk menerima repatriasi dari kebijakan pengampunan pajak sedang disiapkan agar dana tersebut memiliki nilai lebih untuk mendorong perekonomian. "Instrumennya perlu disediakan, kalau mengikuti tax amnesty, ada uang yang dibawa masuk dan bisa ditaruh di bank deposito. Tapi sebaiknya, pemerintah menyiapkan beberapaselengkapnya

 Ini strategi BI jika tax amnesty menumpukIni strategi BI jika tax amnesty menumpukJumat 4 Nov 2016 09:40Administratordibaca 957 kaliSemua Kategori

Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan pihaknya akan terus mengantisipasi arus modal asing yang masuk (capital inflow) ke Indonesia, baik yang masuk melalui portofolio maupun investasi asing langsung atau foreign direct investment (FDI). Khususnya, inflow dari dana repatriasi program pengampunan pajak atau tax amnesty.selengkapnya

 Tax Amnesty Bisa Jadi Modus Pengemplang PajakTax Amnesty Bisa Jadi Modus Pengemplang PajakSelasa 28 Jun 2016 07:27Administratordibaca 871 kaliSemua Kategori

DPR rencananya bakal segera mengambil keputusan soal Rancangan UU Tax Amnesty pada Juli mendatang. Jika bisa dilaksanakan, pemerintah menargetkan tambahan pemasukan negara Rp 160 triliun dari pengampunan pajak tersebut.selengkapnya

 Penetapan Nilai Harta Oleh Pajak Tidak RelevanPenetapan Nilai Harta Oleh Pajak Tidak RelevanRabu 27 Sep 2017 13:28Ajeng Widyadibaca 880 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah mengeluarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 36 tahun 2017. Dalam naskah peraturan itu, bagi wajib pajak yang mengikuti amnesti pajak, PP ini berlaku atas harta bersih yang belum atau kurang diungkap, termasuk bagi wajib pajak yang tidak memenuhi ketentuan pengalihan dan/atau repatriasi harta.selengkapnya

 Tax Amnesty Harus Mampu Dorong Repatriasi ModalTax Amnesty Harus Mampu Dorong Repatriasi ModalJumat 27 Mei 2016 12:34Administratordibaca 1039 kaliSemua Kategori

Repatriasi modal dinilai menjadi tolak ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak. Oleh karenanya, RUU tax amnesty harus dapat mendorong pemilik dana tidak hanya mendeklarasikan aset yang belum dilaporkan, tapi juga merepatriasi dananya ke Tanah Air. Hal tersebut disampaikan pengamat pajak dari Universitas Indonesia Darussalam dan Direktur Eksekutif Center for Indonesi Taxation Analysis (CITA)selengkapnya

 Tax Amnesty Memulangkan Dana demi Perekonomian dan Basis Pajak BaruTax Amnesty Memulangkan Dana demi Perekonomian dan Basis Pajak BaruKamis 26 Mei 2016 19:25Administratordibaca 1396 kaliSemua Kategori

Berbagai kalangan menilai repatriasi modal menjadi tolak ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. Dana repatriasi berguna untuk membiayai pembangunan nasional dan memperbesar basis data pajak baru. Pengamat Pajak dari Universitas Indonesia, Darussalam dan Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA), Yustinus Prastowo berpendapat, bahwa RUUselengkapnya

 Tax Amnesty Harus Mampu Dorong Repatriasi ModalTax Amnesty Harus Mampu Dorong Repatriasi ModalKamis 26 Mei 2016 19:28Administratordibaca 32 kaliSemua Kategori

Berbagai kalangan menilai repatriasi modal menjadi tolak ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak, karena untuk membiayai pembangunan nasional dan memperbesar basis data pajak baru. Oleh karena itu, RUU tax amnesty harus dapat mendorong pemilik dana tidak hanya mendeklarasikan aset yang belum dilaporkan, tapi juga merepatriasi dananya ke Tanah Air.selengkapnya

 6 Hal yang Wajib Anda Ketahui tentang Pajak Cryptocurrency6 Hal yang Wajib Anda Ketahui tentang Pajak CryptocurrencyKamis 3 Jan 2019 15:27Ridha Anantidibaca 1371 kaliSemua Kategori

Cryptocurrency sama seperti kelas aset lainnya ketika musim pajak tiba. Sayangnya, pajak cryptocurrency tampak begitu rumit sehingga hanya sedikit orang yang mengajukannya. Yang lain melihat cryptocurrency sebagai cara untuk memindahkan uang secara illegal—yang berarti menghindari pajak cryptocurrency sepenuhnya.selengkapnya

 Pemotongan tarif pajak dinilai dapat mendorong pertumbuhan ekonomiPemotongan tarif pajak dinilai dapat mendorong pertumbuhan ekonomiJumat 5 Apr 2019 11:06Ridha Anantidibaca 378 kaliSemua Kategori

Pemotongan tarif pajak dinilai dapat mendorong pertumbuhan ekonomi. Meskipun harus diakui dampak kebijakan ini akan terasa pada penurunan penerimaan pajak.selengkapnya

 Tunggu Kepastian Pajak Progresif Lahan, Sektor Properti Masih OverweightTunggu Kepastian Pajak Progresif Lahan, Sektor Properti Masih OverweightJumat 3 Feb 2017 13:38Ajeng Widyadibaca 607 kaliSemua Kategori

Mandiri Sekuritas masih merekomendasikan overweight sektor properti meski target sales marketing perusahaan pengembang konservatif serta adanya sejumlah rencana aturan baru.selengkapnya

 Tax Amnesty, Strategi Menggenjot Penerimaan NegaraTax Amnesty, Strategi Menggenjot Penerimaan NegaraAhad 24 Jul 2016 11:16Administratordibaca 1086 kaliSemua Kategori

Kelahiran kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty dinilai sebagai strategi untuk menggenjot pendapatan negara melalui penerimaan pajak. Sebab, menurut Anggota Komisi XI Mukhamad Misbakhun, saat ini yang menjadi tulang punggung negara adalah pajak.selengkapnya

 RI Tergiur Keberhasilan India Soal Pengampunan PajakRI Tergiur Keberhasilan India Soal Pengampunan PajakRabu 18 Mei 2016 11:53Administratordibaca 1174 kaliSemua Kategori

Keinginan pemerintah yang bersikeras merealisasikan kebijakan pengampunan pajak (tax amnesty) tahun ini dinilai pengamat ekonomi Aviliani lantaran, Indonesia sejatinya ingin mencontek keberhasilan India dalam menerapkan kebijakan serupa. Dia menuturkan kebijakan tax amnesty yang lebih dulu dilakukan India, telah berhasil mendongkrak pertumbuhan ekonomi negara tersebut dari sebelumnya hanyaselengkapnya

 BEI usulkan peniadaan pajak dividenBEI usulkan peniadaan pajak dividenJumat 2 Mar 2018 14:32Ridha Anantidibaca 235 kaliSemua Kategori

Manajemen Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan bahwa pihaknya tengah mengusulkan peniadaan pajak dividen bagi investor-investor yang sudah melakukan investasi yang cukup besar.selengkapnya

 DJP nilai kebijakan relaksasi pajak tidak pengaruhi penerimaanDJP nilai kebijakan relaksasi pajak tidak pengaruhi penerimaanSenin 5 Ags 2019 15:39Ridha Anantidibaca 269 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Robert Pakpahan mengatakan relaksasi pajak yang diberikan sebagai insentif bagi dunia usaha tidak terlalu mempengaruhi realisasi penerimaan negara.selengkapnya

 Kebijakan Restitusi Menggerus PPN, PPh Badan Mampu Tumbuh 40 PersenKebijakan Restitusi Menggerus PPN, PPh Badan Mampu Tumbuh 40 PersenKamis 21 Mar 2019 11:27Ridha Anantidibaca 453 kaliSemua Kategori

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Suahasil Nazara mengatakan bahwa kebijakan restitusi dilakukan untuk mendorong perekonomian.selengkapnya

 Insentif Pajak UMKM 0,5% Dinilai Belum Pro Usaha MikroInsentif Pajak UMKM 0,5% Dinilai Belum Pro Usaha MikroKamis 28 Jun 2018 11:04Ridha Anantidibaca 362 kaliSemua Kategori

Kalangan pelaku UMKM menganggap implementasi Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2018 tentang Pajak Penghasilan atas Penghasilan dari Usaha yang Diterima atau Diperoleh Wajib Pajak yang Memiliki Peredaran Bruto Tertentu belum sepenuhnya pro-UMKM.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :