Mobil Mewah Kena Pajak hingga 195%, Begini PerhitungannyaMobil Mewah Kena Pajak hingga 195%, Begini PerhitungannyaKamis 6 Sep 2018 15:27Ridha Anantidibaca 227 kaliSemua Kategori

Pembelian mobil mewah yang diimpor utuh dari luar negeri (CBU/completely built-up) akan dikenakan pajak hingga 195 persen sebagai dampak dari kebijakan pengendalian impor barang konsumsi melalui penyesuaian tarif pajak penghasilan (PPh) Pasal 22.selengkapnya

 Menkeu Sampaikan Perubahan Skema Pajak Barang Mewah ke DPRMenkeu Sampaikan Perubahan Skema Pajak Barang Mewah ke DPRSelasa 12 Mar 2019 11:20Ridha Anantidibaca 337 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menghadiri rapat kerja (raker) bersama Komisi XI DPR terkait perubahan skema pajak pertambahan nilai barang mewah (PPnBM), di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin (11/3). Akan ada beberapa perubahan aturan PPnBM kendaraan bermotor.selengkapnya

 Puluhan Mobil Mewah Tunggak Pajak Senilai Rp4 MiliarPuluhan Mobil Mewah Tunggak Pajak Senilai Rp4 MiliarJumat 28 Des 2018 11:07Ridha Anantidibaca 365 kaliSemua Kategori

Puluhan kendaraan mewah di Jakarta Barat masih menunggak pajak. Saat ini Samsat Jakarta Barat terus mengejar pemilik ken daraan supaya secepatnya melunasi pajak sebelum masa pemutihan pajak habis pada 31 Desember mendatang.selengkapnya

 Finalisasi Pajak Barang Mewah Masih Berproses di KemenkeuFinalisasi Pajak Barang Mewah Masih Berproses di KemenkeuRabu 27 Mar 2019 14:11Ridha Anantidibaca 298 kaliSemua Kategori

Menteri Perindustrian Airlangga Hartato menargetkan hasil ratifikasi tentang pemberian insentif pajak penjualan nilai barang mewah (PPnBM) diharapkan selesai akhir tahun ini. Saat ini, pihaknya masih menunggu proses drafting PPnBM yang sedang dilakukan oleh Kementerian Keuangan (Kemenkeu).selengkapnya

 Kena Pajak Barang Mewah, LCGC Makin MahalKena Pajak Barang Mewah, LCGC Makin MahalJumat 25 Okt 2019 15:13Ridha Anantidibaca 374 kaliSemua Kategori

Pemerintah sudah menentukan pengenaan tarif baru Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPnBM) buat produk Low Cost Green Car (LCGC) melalui Peraturan Pemerintah (PM) Nomor 73 Tahun 2019. Menurut penjelasan Kementerian Perindustrian (Kemenperin), produk LCGC sekarang dikenakan PPnBM sebesar 3 persen.selengkapnya

 Seribu Lebih Mobil Mewah di Jakarta Tunggak PajakSeribu Lebih Mobil Mewah di Jakarta Tunggak PajakSelasa 17 Sep 2019 15:20Ridha Anantidibaca 386 kaliSemua Kategori

Kepala Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta, Faisal Syafruddin mengatakan lebih ada 1.000 kendaraan menunggak pajak kendaraan bermotor di tahun 2019 ini.selengkapnya

 Berikut Barang Mewah yang Dapat Potongan PPnBM 1 PersenBerikut Barang Mewah yang Dapat Potongan PPnBM 1 PersenRabu 26 Jun 2019 15:04Ridha Anantidibaca 1318 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan telah menerbitkan payung hukum turunnya Pajak Penjualan Atas Barang Mewah atau PPnBM untuk sektor properti dengan harga di atas Rp30 miliar. Aturan itu tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 92/PMK.03/20197 yang ditetapkan pada 19 Juni 2019.selengkapnya

 Klub Ferrari minta Anies tak hanya soroti mobil mewahKlub Ferrari minta Anies tak hanya soroti mobil mewahSenin 15 Jan 2018 10:09Ridha Anantidibaca 1017 kaliSemua Kategori

Ferrari Owners Club Indonesia (FOCI) meminta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tak hanya menyoroti penunggak pajak mobil mewah karena persentase penunggak pajak mobil mewah, khususnya Ferrari lebih sedikit dibandingkan dengan kendaraan roda empat secara keseluruhan.selengkapnya

 Tax Amnesty Diharapkan Jadi `Angin Segar` Industri Mobil MewahTax Amnesty Diharapkan Jadi `Angin Segar` Industri Mobil MewahKamis 25 Ags 2016 09:13Administratordibaca 942 kaliSemua Kategori

Kebijakan pemerintah memberlakukan amnesti pajak (tax amnesty) diharapkan membawa "angin segar" atau stimulus guna mendongkrak bisnis mobil mewah di Indonesia pada tahun-tahun mendatang. Endy Kusumo, Chief Operating Officer Aston Martin Jakarta, mengatakan saat ini tidak hanya pelaku industri otomotif saja, melainkan banyak pelaku bisnis di Indonesia yang menunggu manfaat dari program pengampunanselengkapnya

 Insentif pajak belum tentu menggairahkan pasar hunian mewahInsentif pajak belum tentu menggairahkan pasar hunian mewahJumat 23 Nov 2018 11:29Ridha Anantidibaca 336 kaliSemua Kategori

Pemerintah berencana melonggarkan pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) untuk kepemilikan properti berharga mewah. Sebelumnya Menteri keuangan Sri Mulyani menyatakan harga rumah yang terkena PPnBM akan dinaikkan dari Rp 20 miliar menjadi Rp 30 miliar.selengkapnya

 Aturan Pajak Diperlonggar, Pencarian Rumah Mewah di Lamudi MeningkatAturan Pajak Diperlonggar, Pencarian Rumah Mewah di Lamudi MeningkatSelasa 9 Jul 2019 14:02Ridha Anantidibaca 228 kaliSemua Kategori

Portal Properti Lamudi.co.id mencatat, pencarian rumah mewah melalui platformnya meningkat selama sebulan terakhir. Peningkatan ini terjadi setelah Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memperlonggar kebijakan terkait pajak rumah mewah. Direktur Komersial Lamudi Yoga Priyautama mengungkapkan, pencarian rumah mewah di atas Rp 10 miliar di kawasan Menteng, Kemang, dan Pondok Indah meningkat hingga empat pselengkapnya

 Pajak Rumah Mewah Diturunkan, Pengusaha: Akan Bantu PenjualanPajak Rumah Mewah Diturunkan, Pengusaha: Akan Bantu PenjualanSenin 26 Nov 2018 14:40Ridha Anantidibaca 1025 kaliSemua Kategori

Pemerintah menaikkan batas bawah PPnBM (Pajak Penjualan Barang Mewah) untuk properti mewah menjadi Rp 30 miliar dari yang sebelumnya Rp 20 miliar. Selain itu, tarif PPh Pasal 22 turun menjadi 1% dari yang sebelumnya 5%.selengkapnya

 Sri Mulyani Pangkas Pajak Rumah dan Kendaraan Mewah, Cek Aturannya di SiniSri Mulyani Pangkas Pajak Rumah dan Kendaraan Mewah, Cek Aturannya di SiniRabu 26 Jun 2019 10:56Ridha Anantidibaca 636 kaliSemua Kategori

Setelah menurunkan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) atas rumah mewah, apartemen, atau kondominium, dengan pertimbangan untuk mendorong pertumbuhan sektor properti, pemerintah menurunkan Pajak Penghasilan (PPh) atas penjualan rumah dan apartemen dengan harga di atas Rp30 miliar kendaraan bermotor dengan harga di atas Rp2 miliar menjadi 1%.selengkapnya

 Pajak Rumah Mewah Turun Jadi 1% Dinilai Masih KurangPajak Rumah Mewah Turun Jadi 1% Dinilai Masih KurangKamis 27 Jun 2019 10:37Ridha Anantidibaca 294 kaliSemua Kategori

Demi menggairahkan pasar properti nasional, pemerintah resmi menurunkan pajak penghasilan (PPh) Pasal 22 atas Penjualan Barang Mewah dari 5% menjadi 1% lewat PMK No.92/PMK.03/2019. Namun, penurunan tarif PPh Pasal 22 dinilai masih kurang, mengingat faktor turunnya pertumbuhan pasar properti sangat banyak.selengkapnya

 CTRA: Relaksasi Pajak Barang Mewah Masih Belum OptimalCTRA: Relaksasi Pajak Barang Mewah Masih Belum OptimalRabu 19 Jun 2019 11:09Ridha Anantidibaca 680 kaliSemua Kategori

Relaksasi pengenaan pajak penjualan atas barang merah (PPnBM) terhadap kelompok hunian mewah diprakirakan masih belum optimal mengerek penjualan properti.selengkapnya

 Pemprov DKI Bakal Datangi Rumah Penunggak Pajak Mobil MewahPemprov DKI Bakal Datangi Rumah Penunggak Pajak Mobil MewahJumat 29 Jun 2018 11:14Ridha Anantidibaca 437 kaliSemua Kategori

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan tenggat waktu kepada pemilik mobil mewah untuk membayar pajak kendaraannya hingga 31 Agustus 2018. Jika belum juga melunasi kewajibannya, Pemprov DKI bakal mendatangi satu persatu rumah pemilik mobil mewah.selengkapnya

 Waduh, penunggak pajak kendaraan mewah terbanyak ada di Jakarta SelatanWaduh, penunggak pajak kendaraan mewah terbanyak ada di Jakarta SelatanRabu 11 Des 2019 09:06Ridha Anantidibaca 535 kaliSemua Kategori

Pemilik 1.094 kendaraan mewah dengan nilai jual di atas Rp 1 miliar masih menunggak pajak. Total kerugian akibat tidak dibayarnya pajak seluruh kendaraan mewah itu, yakni Rp 36,8 miliar.selengkapnya

 Samsat Jakbar Buru 24 Mobil Mewah Penunggak Pajak Rp2,4 MiliarSamsat Jakbar Buru 24 Mobil Mewah Penunggak Pajak Rp2,4 MiliarKamis 7 Feb 2019 13:57Ridha Anantidibaca 536 kaliSemua Kategori

Samsat Jakarta Barat hingga kini masih memburu wajib pajak pemilik 24 mobil mewah yang belum membayarkan pajak kendaraan bermotor. Dari 24 mobil mewah ini nilai tunggakan pajak mencapai Rp2,4 miliar.selengkapnya

 Kejar Pajak Mobil Mewah: Dari Perumahan Sampai GangKejar Pajak Mobil Mewah: Dari Perumahan Sampai GangSenin 22 Jan 2018 11:41Ridha Anantidibaca 753 kaliSemua Kategori

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pernah menyampaikan ada 744 mobil mewah milik pribadi di Jakarta yang belum membayar pajak untuk tahun 2017. Di Jakarta Barat misalnya, per tanggal 15 Januari 2018 tercatat 185 mobil mewah milik perorangan masih menunggak pajak.selengkapnya

 Cara Jakarta Cegah Pemilik Mobil Mewah Ngemplang PajakCara Jakarta Cegah Pemilik Mobil Mewah Ngemplang PajakRabu 20 Nov 2019 11:15Ridha Anantidibaca 662 kaliSemua Kategori

Badan Pajak Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta memiliki cara tersendiri untuk mencegah pemilik mobil mewah mengemplang pajak kendaraan bermotor (PKB) khusus dikategorikan kendaraan mewah. Sekretaris BPRD DKI Jakarta Pilar Hendrani menjabarkan hal tersebut bisa dilakukan dengan program yang diluncurkan, yakni tax clearance atau dengan surat keterangan fiskal.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :