Skema Pajak Baru, Harga Mobil Listrik Turun Rp100 JutaSkema Pajak Baru, Harga Mobil Listrik Turun Rp100 JutaKamis 5 Jul 2018 11:00Ridha Anantidibaca 385 kaliSemua Kategori

Kementerian Perindustrian memberi usulan terkait skema pajak baru. Menggunakan variabel yang berbeda, pajak dinilai lebih baik disesuaikan dengan tingkat emisi gas buang atau CO2 yang dihasilkan oleh kendaraan, dengan satuan gram per kilometer.selengkapnya

 Demi Listrik, Negara Ini Terapkan Pajak Bagi Pengguna Media SosialDemi Listrik, Negara Ini Terapkan Pajak Bagi Pengguna Media SosialRabu 6 Jun 2018 15:20Ridha Anantidibaca 442 kaliSemua Kategori

Di Indonesia, kita dapat menikmati layanan Facebook, WhatsApp, Twitter dan media sosial atau perpesanan lainnya secara cuma-cuma. Namun jangan harapkan mendapatkan hal itu di Uganda.selengkapnya

 Jurus Ditjen Pajak untuk mencapai target pajak tahun depanJurus Ditjen Pajak untuk mencapai target pajak tahun depanJumat 21 Des 2018 10:39Ridha Anantidibaca 417 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) akan memperbaiki sistem administrasi dan kebijakan untuk meningkatkan kepatuhan Wajib Pajak (WP) agar penerimaan pajak tahun 2019 tercapai.selengkapnya

 Lima perangkat Ditjen Pajak dalam mencapai target pajak di 2018Lima perangkat Ditjen Pajak dalam mencapai target pajak di 2018Jumat 19 Jan 2018 13:34Ridha Anantidibaca 370 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyempatkan diri untuk memberikan pengarahan kepada Kepala Kantor Wilayah dan Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di seluruh Indonesia mengenai rencana penerimaan pajak di 2018. Pengarahan ini dilakukan agar seluruh wilayah memiliki persepsi yang sama.selengkapnya

 Penerimaan pajak seret, shortfall pajak diperkirakan mencapai Rp 200 triliun?Penerimaan pajak seret, shortfall pajak diperkirakan mencapai Rp 200 triliun?Kamis 12 Des 2019 14:30Ridha Anantidibaca 223 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak di tahun ini semakin jauh dari target, perlambatan ekonomi domestik disinyalir menjadi penyebabnya. Sehingga, proyeksi shortfall pajak diperkirakan berada di level Rp 200 triliun pada akhir tahun 2019.selengkapnya

 Penerimaan pajak seret, shortfall pajak diperkirakan mencapai Rp 200 triliun?Penerimaan pajak seret, shortfall pajak diperkirakan mencapai Rp 200 triliun?Rabu 11 Des 2019 09:20Ridha Anantidibaca 24 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak di tahun ini semakin jauh dari target, perlambatan ekonomi domestik disinyalir menjadi penyebabnya. Sehingga, proyeksi shortfall pajak diperkirakan berada di level Rp 200 triliun pada akhir tahun 2019.selengkapnya

 Restitusi pajak mencapai Rp 22 triliun, kualitas SDM Pajak dinilai rendahRestitusi pajak mencapai Rp 22 triliun, kualitas SDM Pajak dinilai rendahRabu 20 Nov 2019 13:48Ridha Anantidibaca 303 kaliSemua Kategori

Otoritas perpajakan dalam beberapa kasus kalah melawan Wajib Pajak (WP) di tingkat Kantor Pelayanan Pajak (KPP), Pengadilan Pajak sampai Mahkamah Agung (MA).selengkapnya

 Mobil-Motor Kena Cukai, Dananya Bisa buat Insentif Kendaraan ListrikMobil-Motor Kena Cukai, Dananya Bisa buat Insentif Kendaraan ListrikSenin 2 Mar 2020 15:51Ridha Anantidibaca 327 kaliSemua Kategori

Wacana kendaraan bermotor dikenakan cukai berdasarkan emisinya telah dilontarkan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani. Pernyataan ini telah menimbulkan pro dan kontra khususnya di industri otomotif dalam negeri.selengkapnya

 Viar Minta Kepastian Aturan Terkait Besaran Pajak Sepeda Motor ListrikViar Minta Kepastian Aturan Terkait Besaran Pajak Sepeda Motor ListrikKamis 17 Mei 2018 14:56Ridha Anantidibaca 552 kaliSemua Kategori

PT Triangle Motorindo dengan mengusung brand Viar sudah memasarkan motor listrik sejak Juni 2016. Saat ini perusahaan masih menunggu regulasi dari pemerintah terkait pajak dari motor listrik.selengkapnya

 Luhut Panggil Airlangga Minta Laporan soal Aturan Pajak Mobil ListrikLuhut Panggil Airlangga Minta Laporan soal Aturan Pajak Mobil ListrikSelasa 3 Sep 2019 14:32Ridha Anantidibaca 721 kaliSemua Kategori

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan ingin mempercepat implementasi Perpres nomor 55 tahun 2019 soal kendaraan listrik. Dia memanggil Menteri Perindustrian Airlangga Hartato ke kantornya.selengkapnya

 Penerimaan pajak Januari-Juli 2019 baru mencapai 45,4% dari target APBN 2019Penerimaan pajak Januari-Juli 2019 baru mencapai 45,4% dari target APBN 2019Senin 26 Ags 2019 16:09Ridha Anantidibaca 597 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak sepanjang Januari-Juli 2019 tercatat mencapai Rp 810,7 triliun. Angka tersebut baru 45,4% dari target penerimaan pajak yang dipatok Rp 1.643,1 triliun dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2019.selengkapnya

 Agen pemegang merek siapkan kendaraan listrik meski aturan pajaknya belum beresAgen pemegang merek siapkan kendaraan listrik meski aturan pajaknya belum beresJumat 9 Mar 2018 09:57Ridha Anantidibaca 336 kaliSemua Kategori

Pemerintah kian serius untuk mengeluarkan kebijakan kendaraan listrik. Rencananya, Bea masuk dan juga Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPnBM) pada kendaraan akan dibedakan dengan kendaraan biasa.selengkapnya

 Masih kaji keringanan pajak mobil listrik, JK: Aturannya keluar dalam waktu singkatMasih kaji keringanan pajak mobil listrik, JK: Aturannya keluar dalam waktu singkatKamis 1 Ags 2019 13:53Ridha Anantidibaca 520 kaliSemua Kategori

Pemerintah masih mengkaji pemberian keringanan pajak bagi produsen yang memproduksi mobil listrik.selengkapnya

 Tambahan Dana PMN PLN Rp 13 Triliun dari Pajak Revaluasi AsetTambahan Dana PMN PLN Rp 13 Triliun dari Pajak Revaluasi AsetRabu 15 Jun 2016 12:02Administratordibaca 1341 kaliSemua Kategori

Pemerintah menambah dana Penyertaan Modal Negara (PMN) untuk PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) sebesar Rp 13,6 triliun. Dana itu untuk membantu PLN mempercepat program pembangunan pembangkit listrik 35 gigawatt (GW). Adapun dana PMN itu bersumber dari pengalihan pajak revaluasi aset perusahaan setrum pelat merah tersebut.selengkapnya

 PLN Lakukan Digitalisasi Integrasi Data PajakPLN Lakukan Digitalisasi Integrasi Data PajakSenin 3 Feb 2020 13:16Ridha Anantidibaca 306 kaliSemua Kategori

PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) bekerja sama dengan Direktorat Jenderal Perpajakan dalam digitalisasi integrasi data pajak.selengkapnya

 Gaikindo Harap Pajak Sedan Bisa Setara Pajak MPVGaikindo Harap Pajak Sedan Bisa Setara Pajak MPVSenin 28 Jan 2019 09:53Ridha Anantidibaca 385 kaliSemua Kategori

Pemerintah RI melalui Kementerian Perindustrian mengusulkan harmonisasi tarif pajak kendaraan untuk sedan dan kendaraan listrik.selengkapnya

 PENGURANGAN EMISI KARBON: Pakai PPnBM atau Cukai Emisi?PENGURANGAN EMISI KARBON: Pakai PPnBM atau Cukai Emisi?Rabu 13 Mar 2019 08:39Ridha Anantidibaca 532 kaliSemua Kategori

Rencana pemerintah yang akan memberikan insentif (kelonggaran) PPnBM untuk kendaraan listrik atau rendah emisi karbon mendapat tanggapan dari kalangan pengamat.selengkapnya

 Airlangga Hartarto Usulkan Skema Baru Pajak Kendaraan ke Sri MulyaniAirlangga Hartarto Usulkan Skema Baru Pajak Kendaraan ke Sri MulyaniSelasa 2 Okt 2018 11:32Ridha Anantidibaca 461 kaliSemua Kategori

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) akhirnya mengusulkan harmonisasi skema PPnBM (Pajak Penjualan Barang Mewah) untuk mobil sedan dan kendaraan listrik, dengan menurunkan sampai menghapuskan tarifnya.selengkapnya

 Setelah protes luas, Presiden Perancis Emmanuel Macron tunda kenaikan pajak BBMSetelah protes luas, Presiden Perancis Emmanuel Macron tunda kenaikan pajak BBMKamis 6 Des 2018 13:27Ridha Anantidibaca 304 kaliSemua Kategori

Presiden Perancis Emmanuel Macron bereaksi terhadap aksi protes luas "rompi kuning" dan mengirim Perdana Menteri Edouard Philippe berbicara kepada publik, Selasa (4/12). Philippe mengumumkan penundaan pajak BBM dan kenaikan harga listrik lewat televisi.selengkapnya

 Aturan Diskon Pajak Manufaktur Ditargetkan Selesai Juli 2019Aturan Diskon Pajak Manufaktur Ditargetkan Selesai Juli 2019Selasa 25 Jun 2019 10:17Ridha Anantidibaca 171 kaliSemua Kategori

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto menyebut bahwa aturan diskon pajak bagi sejumlah sektor mulai dari mobil listrik, industri padat karya, industri yang menerapkan inovasi penelitian, hingga vokasi bakal rampung pada Juli tahun ini.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :