JK: Tak boleh Singapura Ikut Campur Amnesti PajakJK: Tak boleh Singapura Ikut Campur Amnesti PajakSenin 19 Sep 2016 08:00Administratordibaca 421 kaliSemua Kategori

Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menyayangkan, langkah perbankan Singapura terhadap kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty di Indonesia. Menurut dia, tidak seharusnya perbankan Singapura mencampuri urusan dalam negeri Indonesia.selengkapnya

 Gaikindo ikut suarakan harmonisasi pajak otomotifGaikindo ikut suarakan harmonisasi pajak otomotifSenin 8 Okt 2018 10:45Ridha Anantidibaca 210 kaliSemua Kategori

Rencana penurunan pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) untuk mobil sedan kembali mengemuka. Kementerian Perindustrian menyampaikan usulan tersebut ke Kementerian Keuangan dalam rangka memicu pertumbuhan sektor otomotif menuju Revolusi Industri 4.0, terutama menyasar mobil sedan yang berorientasi eksporselengkapnya

 Reformasi Peradilan Pajak Ikut Jadi FokusReformasi Peradilan Pajak Ikut Jadi FokusRabu 31 Jan 2018 10:16Ridha Anantidibaca 325 kaliSemua Kategori

Selain memastikan proses pengumpulan pajak beserta administrasinya berjalan baik, reformasi pajak juga akan diarahkan untuk membenahi proses sengketa di pengadilan pajak.selengkapnya

 DJP Jateng II Berharap Wajib Pajak Ikut PAS FinalDJP Jateng II Berharap Wajib Pajak Ikut PAS FinalKamis 30 Nov 2017 09:49Ridha Anantidibaca 803 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 165/PMK.03/2017 pascaamnesti pajak. Salah satu yang diatur dalam PMK ini adalah mengenai prosedur Pengungkapan Aset secara Sukarela dengan Tarif Final (PAS-Final).selengkapnya

 Ikut Tax Amnesty, Kantor Pajak ini Berikan HadiahIkut Tax Amnesty, Kantor Pajak ini Berikan HadiahKamis 29 Sep 2016 16:12Administratordibaca 741 kaliSemua Kategori

Banyak cara yang bisa dilakukan dalam mengikuti program Tax Amnesty atau pengampunan pajak. Selain melalui bukti tanda terima setelah menyerahkan surat pelaporan harta (SPH), para Wajib Pajak (WP) juga akan mendapat hadiah.selengkapnya

 Menanti Pejabat Negara Ikut Amnesti PajakMenanti Pejabat Negara Ikut Amnesti PajakRabu 21 Sep 2016 13:16Administratordibaca 734 kaliSemua Kategori

Dalam dua pekan terakhir, pemberitaan seputar komitmen beberapa pengusaha nasional untuk mengikuti Program Pengampunan Pajak menghiasi pemberitaan di hampir seluruh media.selengkapnya

 Baru 127 Wajib Pajak besar ikut Tax AmnestyBaru 127 Wajib Pajak besar ikut Tax AmnestyKamis 15 Sep 2016 08:18Administratordibaca 865 kaliSemua Kategori

Para wajib pajak besar terus merealisasikan janjinya untuk mengikuti program pengampunan pajak atau tax amnesty. Berdasarkan data Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan (Kemenkeu), ada 127 wajib pajak besar yang sudah menyerahkan Surat Pernyataan Harta (SPH) hingga hari ini.selengkapnya

 Sinarmas Dorong Nasabah Ikut Amnesti PajakSinarmas Dorong Nasabah Ikut Amnesti PajakAhad 21 Ags 2016 08:01Administratordibaca 649 kaliSemua Kategori

PT Bank Sinarmas Tbk mendorong para nasabah untuk mengikuti program pengampunan pajak (tax amnesty) yang tengah digulirkan pemerintah. Direktur Utama Bank Sinarmas Freenyan Liwang menilai, amnesti pajak merupakan langkah pemerintah membawa pulang dana-dana yang diparkir di luar negeri, dan memperluas basis data wajib pajak sebelum pemerintah menerapkan keterbukaan informasi finansial internasionselengkapnya

 Pengusaha Bali Didorong Ikut Amnesti PajakPengusaha Bali Didorong Ikut Amnesti PajakSenin 15 Ags 2016 16:51Administratordibaca 740 kaliSemua Kategori

Pengusaha di Bali disarankan segera mendeclare harta yang mereka miliki memanfaatkan program amnesti pajak.selengkapnya

 Ikut Tax Amnesty, Restitusi Pajak Harus DibatalkanIkut Tax Amnesty, Restitusi Pajak Harus DibatalkanAhad 14 Ags 2016 09:32Administratordibaca 1705 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) berharap pengajuan restitusi pajak tahun ini akan turun seiring dengan berjalannya program pengampunan pajak atau tax amnesty.selengkapnya

 Ingin Ikut Program Amnesti Pajak? Ini AlurnyaIngin Ikut Program Amnesti Pajak? Ini AlurnyaRabu 20 Jul 2016 11:24Administratordibaca 1846 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan siap mengawal implementasi program amnesti pajak, setelah adanya penerbitan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 118/PMK.03/2016 sebagai turunan dari UU Nomor 11 Tahun 2016 tentang Pengampunan Pajak.selengkapnya

 Jokowi Bujuk Pengusaha Ikut Pengampunan PajakJokowi Bujuk Pengusaha Ikut Pengampunan PajakAhad 3 Jul 2016 21:34Administratordibaca 657 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) hari ini secara resmi mencanangkan program pengampunan pajak (tax amnesty) yang rencananya akan mulai diberlakukan setelah Hari Raya Idul Fitri. Dalam kesempatan tersebut, Jokowi membujuk pengusaha yang banyak menyimpan dananya di luar negeri untuk mengikuti program pengampunan pajak.selengkapnya

 SRI MULYANI: Desember, Minat Ikut Tax Amnesty Bakal MeningkatSRI MULYANI: Desember, Minat Ikut Tax Amnesty Bakal MeningkatRabu 30 Nov 2016 15:23Ajeng Widyadibaca 664 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berharap minat masyarakat untuk ikut dalam program amnesti pajak (tax amnesty) tahap dua bisa meningkat pada Desember 2016.selengkapnya

 Agar Tak Kena Sanksi, WP Diimbau Ikut Tax Amnesty Periode IIIAgar Tak Kena Sanksi, WP Diimbau Ikut Tax Amnesty Periode IIIRabu 18 Jan 2017 10:55Ajeng Widyadibaca 718 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mengimbau wajib pajak (WP) yang belum melaksanakan kewajiban perpajakan dengan benar untuk ikut program amnesti pajak periode tiga.selengkapnya

 Pejabat Kemendikbud Datangi Kantor Pusat DJP Ikut Tax AmnestyPejabat Kemendikbud Datangi Kantor Pusat DJP Ikut Tax AmnestyKamis 29 Des 2016 10:12Ajeng Widyadibaca 724 kaliSemua Kategori

Menjelang berakhirnya program pengampunan pajak (tax amnesty) periode II, masyarakat dari berbagai kalangan kembali menyerbu Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) untuk ikut tax amnesty.selengkapnya

 Pendiri Alfamart Ajak Pengusaha Lain Ikut Tax AmnestyPendiri Alfamart Ajak Pengusaha Lain Ikut Tax AmnestySabtu 1 Okt 2016 12:42Administratordibaca 1027 kaliSemua Kategori

Pendiri sekaligus pemilik jaringan ritel Alfamart Djoko Susanto mengimbau kepada seluruh pengusaha baik skala Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) maupun besar untuk ikut Program Pengampunan Pajak (tax amnesty).selengkapnya

 Grup Sriwijaya Air Jadi Maskapai Pertama Ikut Tax AmnestyGrup Sriwijaya Air Jadi Maskapai Pertama Ikut Tax AmnestyRabu 28 Sep 2016 07:27Administratordibaca 890 kaliSemua Kategori

Setelah kemarin, Chandra Lie menyerahkan bukti dirinya ikut program pengampunan pajak atau tax amnesty‎ secara pribadi, kini dirinya menyerahkan bukti perusahaannya grup Sriwijaya Air untuk mengikuti program yang sama.selengkapnya

 Penuhi Janji ke Jokowi, Pendiri Sriwijaya Air Ikut Tax AmnestyPenuhi Janji ke Jokowi, Pendiri Sriwijaya Air Ikut Tax AmnestySenin 26 Sep 2016 15:30Administratordibaca 1039 kaliSemua Kategori

Jelang berakhirnya periode I program pengampunan pajak (tax amnesty) dan tak ingin ketinggalan memanfaatkan tarif tebusan termurah 2 persen, duo pendiri Sriwijaya Air ikut tax amnesty. Mereka adalah Chandra Lie dan Hendry Lie yang rencananya minta pengampunan pajak pada Senin (26/9/2016).selengkapnya

 Gaji di Bawah Rp 4,5 Juta per Bulan Tak Perlu Ikut Tax AmnestyGaji di Bawah Rp 4,5 Juta per Bulan Tak Perlu Ikut Tax AmnestyRabu 31 Ags 2016 11:13Administratordibaca 2347 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Ken Dwijugiasteadi menegaskan masyarakat berpendapatan di bawah Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) boleh tidak ikut program pengampunan pajak (tax amnesty). Subjek pajak tersebut mencakup petani, nelayan, pembantu rumah tangga, pensiunan.selengkapnya

 Jokowi Minta Aparat Negara Juga Ikut Tax AmnestyJokowi Minta Aparat Negara Juga Ikut Tax AmnestyJumat 16 Sep 2016 07:20Administratordibaca 630 kaliSemua Kategori

Presiden RI Jokow Widodo (Jokowi) meminta kepada seluruh aparat negara untuk ikut mensukseskan program tax amnesty atau pengampunan pajak. Langkah tersebut untuk memberikan pesan moral kepada seluruh lapisan masyarakat bahwa kebijakan ini sangat penting.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :