Realisasi Pajak Daerah Jateng Selatan Hanya 86,8 PersenRealisasi Pajak Daerah Jateng Selatan Hanya 86,8 PersenJumat 22 Jan 2021 15:04Ridha Anantidibaca 387 kaliSemua Kategori

Kondisi ekonomi yang melemah sepanjang 2020 berpengaruh terhadap pendapatan negara dari sektor pajak. Termasuk pendapatan pajak daerah di wilayah Jawa Tengah bagian selatan yang menjadi kewenangan Kantor Wilayah Ditjen Pajak (DJP) Jawa Tengah II.selengkapnya

 Penerimaan Pajak Bea Cukai Babel Capai 203,85 PersenPenerimaan Pajak Bea Cukai Babel Capai 203,85 PersenJumat 22 Jan 2021 14:56Ridha Anantidibaca 324 kaliSemua Kategori

Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mencatat penerimaan pajak dari bea masuk dan keluar cukai barang 2020 mencapai Rp 10,6 miliar atau meningkat 203,85 persen dari target yang ditetapkan Rp 5,2 miliar.selengkapnya

 Kata pengamat pajak terkait RPP Perpajakan turunan UU Cipta KerjaKata pengamat pajak terkait RPP Perpajakan turunan UU Cipta KerjaJumat 22 Jan 2021 11:23Ridha Anantidibaca 587 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menerbitkan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang Perlakuan Perpajakan Untuk Mendukung Kemudahan Berusaha. Calon beleid ini merupakan turunan dari Undang-Undang (UU) Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.selengkapnya

 Pengusaha minta agar dana kompensasi TKA tidak jadi penerimaan negara bukan pajakPengusaha minta agar dana kompensasi TKA tidak jadi penerimaan negara bukan pajakJumat 22 Jan 2021 10:18Ridha Anantidibaca 474 kaliSemua Kategori

Pengusaha menyebut Dana Kompensasi Penggunaan Tenaga Kerja Asing (DKPTKA) jangan menjadi Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP).selengkapnya

 Rasio kepatuhan meningkat, 14,76 juta wajib pajak sudah laporkan SPT Tahunan 2020Rasio kepatuhan meningkat, 14,76 juta wajib pajak sudah laporkan SPT Tahunan 2020Jumat 22 Jan 2021 10:11Ridha Anantidibaca 631 kaliSemua Kategori

Kepatuhan wajib pajak makin membaik meski dilanda dampak virus corona. Hal ini tercermin dari realisasi rasio kepatuhan pajak pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan pajak penghasilan (PPh) tahun 2020 sebesar 78%.selengkapnya

 Menghadapi kenaikan cukai, begini rekomendasi saham rokokMenghadapi kenaikan cukai, begini rekomendasi saham rokokJumat 22 Jan 2021 10:04Ridha Anantidibaca 427 kaliSemua Kategori

Saham emiten rokok masih menghadapi tekanan berat pada tahun 2021. Pemerintah bakal menaikkan tarif cukai hasil tembakau (CHT) atau cukai rokok sebesar 12,5% pada Februari 2021 mendatang. Selain itu, emiten rokok juga menghadapi penurunan daya beli yang berlanjut di tengah pandemi.selengkapnya

 Cukai rokok segera naik, ini rekomendasi saham GGRM, HMSP, RMBA & WIIMCukai rokok segera naik, ini rekomendasi saham GGRM, HMSP, RMBA & WIIMJumat 22 Jan 2021 09:53Ridha Anantidibaca 718 kaliSemua Kategori

Tarif cukai hasil tembakau (CHT) atau cukai rokok akan naik sebesar 12,5% mulai Februari 2021. Bagaimana prospek dan rekomendasi saham rokok seperti PT Gudang Garam Tbk (GGRM), PT HM Sampoerna Tbk (HMSP), PT Wismilak Inti Makmur Tbk (WIIM) dan PT Bentoel Internasional Investama Tbk (RMBA)?selengkapnya

 Jokowi Pastikan Bansos Hingga Insentif Pajak Diteruskan pada Tahun IniJokowi Pastikan Bansos Hingga Insentif Pajak Diteruskan pada Tahun IniJumat 22 Jan 2021 09:43Ridha Anantidibaca 276 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan bahwa bantuan sosial dan sejumlah insentif lain bagi masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 serta para pelaku UMKM akan terus bergulir pada tahun ini.selengkapnya

 40.981 Wajib Pajak Riau Manfaatkan Insentif Pajak Akibat Pandemi40.981 Wajib Pajak Riau Manfaatkan Insentif Pajak Akibat PandemiRabu 20 Jan 2021 10:33Ridha Anantidibaca 265 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Direktorat Jendral Pajak (DJP) Riau mencatat sebanyak 40.981 wajib pajak di wilayah tersebut telah memanfaatkan program insentif pajak di masa pandemi Covid-19.selengkapnya

 Resmi Diperpanjang hingga Desember 2021, Berikut Sektor yang Mendapatkan Insentif PajakResmi Diperpanjang hingga Desember 2021, Berikut Sektor yang Mendapatkan Insentif PajakSelasa 19 Jan 2021 14:52Ridha Anantidibaca 425 kaliSemua Kategori

Covid-19 atau virus corona hingga saat ini masih melanda Indonesia.selengkapnya

 Bantu Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Perpanjang Insentif Pajak Desember 2021Bantu Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Perpanjang Insentif Pajak Desember 2021Selasa 19 Jan 2021 14:24Ridha Anantidibaca 443 kaliSemua Kategori

Covid-19 atau virus corona yang saat ini masih melanda dunia telah memberikan pengaruh terhadao kehidupan manusia.selengkapnya

 Realisasi Pajak Capai 91 Persen, Kedodoran di Sektor PHR dan HiburanRealisasi Pajak Capai 91 Persen, Kedodoran di Sektor PHR dan HiburanSelasa 19 Jan 2021 14:12Ridha Anantidibaca 419 kaliSemua Kategori

Realisasi pajak daerah di Kabupaten Buleleng pada tahun 2020 lalu, mendekati target yang telah dipancang.selengkapnya

 Fasilitas Pajak kembali DiperpanjangFasilitas Pajak kembali DiperpanjangSelasa 19 Jan 2021 14:04Ridha Anantidibaca 277 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan memperpanjang jangka waktu pemberian fasilitas pajak atas pengadaan barang dan jasa yang diperlukan dalam rangka penanganan pandemi Covid-19 sebagaimana sebelumnya diatur dalam PMK- 143/PMK.03/2020 hingga 31 Desember 2021.selengkapnya

 Ekonomi Indonesia Diproyeksi Tembus 6% pada Tahun 2021Ekonomi Indonesia Diproyeksi Tembus 6% pada Tahun 2021Selasa 19 Jan 2021 13:53Ridha Anantidibaca 319 kaliSemua Kategori

Laporan Global Focus – Economic Outlook 2021 merilis bahwa tahun 2021 akan berpusat pada bagaimana upaya dunia untuk bisa pulih dari guncangan akibat Covid-19 yang merupakan fenomena yang belum pernah terjadi sebelumnya di zaman modern.selengkapnya

 Sri Mulyani Perpanjang Insentif Pajak, Ini RinciannyaSri Mulyani Perpanjang Insentif Pajak, Ini RinciannyaSelasa 19 Jan 2021 10:42Ridha Anantidibaca 290 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperpanjang jangka waktu pemberian fasilitas atau insentif pajak atas pengadaan barang dan jasa yang diperlukan dalam rangka penanganan pandemi Covid-19. Di dalam PMK 143/PMK.03/2020 dijelaskan, fasilitas pajak tersebut diberikan hingga 31 Desember 2021.selengkapnya

 Apindo usulkan pengurangan pajak mall, ini alasannyaApindo usulkan pengurangan pajak mall, ini alasannyaSelasa 19 Jan 2021 10:04Ridha Anantidibaca 204 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mengharapkan pemerintah untuk menghapus atau mengurangi pembayaran pajak usaha mall atau pusat perbelanjaan.selengkapnya

 Penghimpunan Pajak KPP Bangkinang Naik 18,57 PersenPenghimpunan Pajak KPP Bangkinang Naik 18,57 PersenSelasa 19 Jan 2021 09:58Ridha Anantidibaca 429 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Riau menyatakan ada dua komoditas pendongkrak kenaikan pajak di wilayah itu, yakni minyak mentah sawit atau crude palm oil, dan tandan buah segar (TBS) sawit.selengkapnya

 Realisasi Penerimaan Bea Cukai Riau Melebihi TargetRealisasi Penerimaan Bea Cukai Riau Melebihi TargetSelasa 19 Jan 2021 09:52Ridha Anantidibaca 286 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) Riau menyatakan realiasasi penerimaan pada 2020 lalu berhasil melebihi target, yaitu senilai Rp665,1 milyar atau 203,75 persen dibandingkan target yang ditetapkan senilai Rp326,45 milyar.selengkapnya

 Setoran Pajak di DJP Riau 2020 Capai Rp14,16 TriliunSetoran Pajak di DJP Riau 2020 Capai Rp14,16 TriliunSelasa 19 Jan 2021 09:38Ridha Anantidibaca 263 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Riau telah menerima setoran pajak senilai Rp14,16 triliun di sepanjang 2020 lalu, atau sekitar 98,51 persen dari target yang ditetapkan senilai Rp14,38 triliun.selengkapnya

 GAPPRI dukung upaya Bea Cukai berantas rokok ilegalGAPPRI dukung upaya Bea Cukai berantas rokok ilegalSelasa 19 Jan 2021 09:35Ridha Anantidibaca 303 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyita 7,2 juta batang rokok ilegal yang diselundupkan di perairan Riau, Jumat (15/1). Jutaan batang rokok tersebut akan menimbulkan kerugian negara Rp 7,6 miliar jika bisa diselundupkan.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :