Sri Mulyani: Uang Tebusan Tax Amnesty Baru Rp1,18 TriliunSri Mulyani: Uang Tebusan Tax Amnesty Baru Rp1,18 TriliunJumat 26 Ags 2016 15:05Administratordibaca 1376 kaliSemua Kategori

Uang tebusan amnesti pajak hingga jelang akhir Agustus baru mencapai Rp1,18 triliun dari target Rp165 triliun selama sembilan bulan penerapan amnesti pajak. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengklaim, jumlah uang tebusan dan surat penyertaan harta (SPH) setiap harinya semakin meningkat kendati secara nominal masih relatif kecil.selengkapnya

 Sri Mulyani: Tarif Tebusan Tax Amnesty di RI Sangat LangkaSri Mulyani: Tarif Tebusan Tax Amnesty di RI Sangat LangkaRabu 28 Sep 2016 08:04Administratordibaca 1076 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati menyatakan tarif uang tebusan program pengampunan pajak (tax amnesty) ‎di Indonesia sangat rendah. Kenaikannya di periode II tidak akan signifikan, dari 2 persen menjadi 3 persen untuk deklarasi dalam negeri dan repatriasi mulai Oktober-Desember 2016. Sementara ‎untuk deklarasi luar negeri dikenai 6 persen dari sebelumnya dipatok 4 persen.selengkapnya

 Sri Mulyani Beberkan Indikator RI Jika Masuk ResesiSri Mulyani Beberkan Indikator RI Jika Masuk ResesiSelasa 23 Jun 2020 14:43Ridha Anantidibaca 244 kaliSemua Kategori

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Keuangan (Kemenkeu) terus berupaya agar Indonesia tidak mengalami resesi ekonomi, seperti yang terjadi di beberapa negara. Menteri Keuangan Sri Mulyani membeberkan indikator jika Indonesia mengalami resesi. Jika pertumbuhan ekonomi kuratal II dan III mengalami negatif, maka dipastikan Indonesia bakal mengalami resesi.selengkapnya

 Sri Mulyani : Pemulihan Ekonomi Harus Cepat dan TepatSri Mulyani : Pemulihan Ekonomi Harus Cepat dan TepatSelasa 16 Jun 2020 12:05Ridha Anantidibaca 359 kaliSemua Kategori

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Keuangan (Kemenkeu) terus berupaya meningkatkan pemulihan ekonomi Indonesia dari dampak wabah corona (Covid-19). Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan pemerintah mengupayakan kecepatan dan ketepatan dalam membuat kebijakan dalam merespons perkembangan wabah Covid-19 yang dinamis. Hal ini dilakukan agar tidak memuncukan gelombang kedua wabah corona.selengkapnya

 Sri Mulyani Segera Lakukan Pemetaan Harta Tax AmnestySri Mulyani Segera Lakukan Pemetaan Harta Tax AmnestyJumat 30 Sep 2016 09:47Administratordibaca 697 kaliSemua Kategori

H-1 program tax amnesty periode pertama, telah banyak wajib pajak yang ikut serta dalam program tersebut. Hari ini saja, lebih dari 2.000 Wajib Pajak yang ikut serta dalam program pengampunan pajak.selengkapnya

 Menkeu Sri Mulyani Apresiasi Masyarakat Ikut Tax AmnestyMenkeu Sri Mulyani Apresiasi Masyarakat Ikut Tax AmnestySabtu 15 Okt 2016 10:03Administratordibaca 693 kaliSemua Kategori

Program kebijakan tax amnesty atau pengampunan pajak yang dijalankan kementerian Keuangan (Kemenkeu) bukan sekedar untuk mencari dana guna menutupi defisit anggaran pemerintah. Program ini juga diharap bisa membuat basis pajak pemerintah bertambah.selengkapnya

 Soal Tax Amnesty, Sri Mulyani Pantau Kebijakan SingapuraSoal Tax Amnesty, Sri Mulyani Pantau Kebijakan SingapuraSelasa 23 Ags 2016 09:12Administratordibaca 561 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, hingga saat ini jumlah peserta pengampunan pajak tertinggi berasal dari Singapura. WNI di Singapura menyumbang 42 persen dari total aliran dana yang masuk ke Indonesia, di mana 18,5 persen di antaranya adalah repatriasi.selengkapnya

 Sri Mulyani: Kenaikan Anggaran Subsidi Bukan PencitraanSri Mulyani: Kenaikan Anggaran Subsidi Bukan PencitraanKamis 24 Ags 2017 11:09Ajeng Widyadibaca 824 kaliSemua Kategori

Pemerintah menaikkan anggaran subsidi dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2018. Jika dalam outlook 2017 dipatok Rp 168,87 triliun, pada tahun depan anggaran subsidi dinaikkan menjadi Rp 172,4 triliun.selengkapnya

 Cerita Jokowi Nego Sri Mulyani Pangkas PPh Final UKMCerita Jokowi Nego Sri Mulyani Pangkas PPh Final UKMKamis 8 Mar 2018 14:21Ridha Anantidibaca 627 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan PPh final bagi UKM turun dari 1% menjadi 0.5%. Jokowi menyampaikan ini dalam pembukaan Rapimnas Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) di Tangerang, Rabu (7/3/2018).selengkapnya

 Realisasi Anggaran Kesehatan Baru 4%, Ini Respons Sri MulyaniRealisasi Anggaran Kesehatan Baru 4%, Ini Respons Sri MulyaniKamis 2 Jul 2020 10:20Ridha Anantidibaca 198 kaliSemua Kategori

Realisasi anggaran kesehatan hingga saat ini tercatat Rp 4,09 triliun atau 4,68% dari pagu sebesar Rp 87,5 triliun. Angka ini dinilai kecil jika melihat fokus pemerintah untuk penanganan pandemi virus Corona atau COVID-19.selengkapnya

 Sri Mulyani: Pemerintah Fokus Perbaiki Penerimaan NegaraSri Mulyani: Pemerintah Fokus Perbaiki Penerimaan NegaraKamis 3 Nov 2016 08:51Administratordibaca 385 kaliSemua Kategori

Pemerintah optimistis dapat memperbaiki penerimaan negara melalui pajak hingga akhir Desember 2016.selengkapnya

 Ini Komentar Bos Optik Tunggal Terkait `Tax Amnesty` dan Sri MulyaniIni Komentar Bos Optik Tunggal Terkait `Tax Amnesty` dan Sri MulyaniJumat 5 Ags 2016 09:46Administratordibaca 2311 kaliSemua Kategori

Presiden Direktur PT Optik Tunggal Michael Kurniawan, memaparkan pendapatnya mengenai amnesti pajak yang sedang berlaku di Indonesia. Optik Tunggal adalah optik papan atas di Indonesia, yang menyasar segmen menengah atas.selengkapnya

 `Bisikan` Sri Mulyani yang Bikin Jokowi Blakblakan...`Bisikan` Sri Mulyani yang Bikin Jokowi Blakblakan...Jumat 5 Ags 2016 11:23Administratordibaca 1362 kaliSemua Kategori

"Nanti saya akan blakblakan kalau sudah tak ada media," kata Presiden Joko Widodo saat mengumpulkan semua kepala Kepolisian Daerah dan kepala Kejaksaan Tinggi di Istana Negara, Jakarta, Selasa (19/7/2016) lalu.selengkapnya

 Akhir Periode Tax Amnesty, Sri Mulyani Sisir UKM dan ProfesiAkhir Periode Tax Amnesty, Sri Mulyani Sisir UKM dan ProfesiSelasa 7 Feb 2017 14:51Ajeng Widyadibaca 1237 kaliSemua Kategori

Program pengampunan pajak, atau tax amnesty sebentar lagi akan berakhir pada Maret 2017. Pemerintah, saat ini, lebih memfokuskan untuk menarik pada wajib pajak usaha kecil menengah, atau UKM dan profesi untuk ikut serta program tersebut.selengkapnya

 Sri Mulyani Soroti Penerimaan Negara Minus 10,82% hingga MeiSri Mulyani Soroti Penerimaan Negara Minus 10,82% hingga MeiKamis 18 Jun 2020 15:12Ridha Anantidibaca 270 kaliSemua Kategori

Penerimaan negara tercatat negatif 10,82% hingga akhir Mei 2020. Penurunan yang cukup dalam jika dibandingkan dengan 2019.selengkapnya

 Sri Mulyani Beri Sinyal Gelar Tax Amnesty Jilid IISri Mulyani Beri Sinyal Gelar Tax Amnesty Jilid IIJumat 2 Ags 2019 15:51Ridha Anantidibaca 305 kaliSemua Kategori

Pemerintah memberikan sinyal akan kembali menerapkan tax amnesty jilid II atau pengampunan pajak kepada Wajib Pajak (WP). Di mana program kembali tax amnesty sudah masuk dalam kajian paket reformasi pajak yang segera diserahkan ke Presiden Joko Widodo (Jokowi).selengkapnya

 Seleb di Instagram Akan Dipajaki, Ini Tanggapan Sri MulyaniSeleb di Instagram Akan Dipajaki, Ini Tanggapan Sri MulyaniJumat 14 Okt 2016 14:55Ajeng Widyadibaca 725 kaliSemua Kategori

Istilah ini belakangan menjadi populer setelah informasi tentang beberapa remaja dengan tampilan dan gaya yang dianggap kekinian, menjadi konsumsi publik yang masif.selengkapnya

 Sri Mulyani: Hanya 1.976 dari 16.789 pengacara punya NPWPSri Mulyani: Hanya 1.976 dari 16.789 pengacara punya NPWPKamis 24 Nov 2016 15:43Ajeng Widyadibaca 577 kaliSemua Kategori

Ditektorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan mencatat, jumlah pengacara di Indonesia mencapai 16.789 orang. Namun, yang baru memiliki nomor pokok wajib pajak (NPWP) baru mencapai 1.976 pengacara.selengkapnya

 Sri Mulyani Bakal Hadir di Sidang Gugatan Tax AmnestySri Mulyani Bakal Hadir di Sidang Gugatan Tax AmnestyRabu 7 Sep 2016 09:51Administratordibaca 735 kaliSemua Kategori

Program pengampunan pajak (tax amnesty) sudah berjalan hampir tiga bulan. Eksekusi kebijakan besar ini mendapat perlawanan atau gugatan dari beberapa pihak dengan mengajukan uji materi (judicial review) ke Mahkamah Konstitusi(MK), diantaranya dari serikat buruh dan Muhammadiyah.selengkapnya

 Sepucuk Surat Sri Mulyani soal Keberhasilan Tax AmnestySepucuk Surat Sri Mulyani soal Keberhasilan Tax AmnestySenin 3 Okt 2016 12:45Administratordibaca 1002 kaliSemua Kategori

Periode I program pengampunan pajak telah berakhir. Hasil yang tercapai juga cukup memuaskan, bahkan hingga hari ini jumlah uang tebusan yang telah masuk mencapai Rp89,2 triliun.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :