Sofjan Wanandi: Google Mau Bayar Pajak!Sofjan Wanandi: Google Mau Bayar Pajak!Selasa 11 Okt 2016 16:18Admindibaca 792 kaliSemua Kategori

Google Asia Pacific Pte Ltd sejak beberapa waktu belakangan menjadi sorotan publik lantaran enggan membayar kewajibannya berupa pajak di Indonesia. Namun kini tampaknya sudah hampir menemui titik cerah.selengkapnya

 Cerita Sofjan Wanandi ikut Program Tax AmnestyCerita Sofjan Wanandi ikut Program Tax AmnestySelasa 13 Sep 2016 17:33Administratordibaca 995 kaliSemua Kategori

Ketua Tim Ahli Wakil Presiden RI Sofjan Wanandi mengaku sudah mengikuti program pengampunan pajak alias tax amnesty yang diberlakukan pemerintah sejak Juli 2016 lalu.selengkapnya

 Sofjan Wanandi: Amnesti Pajak Butuh KeteladananSofjan Wanandi: Amnesti Pajak Butuh KeteladananAhad 4 Sep 2016 06:52Administratordibaca 684 kaliSemua Kategori

Pemilik Gemala Group Sofjan Wanandi menyatakan pemanfaatan program amnesti pajak membutuhkan keteladanan. Sebagai pribadi, pemilik perusahaan Yuasa Battery menyatakan dirinya sudah mengikuti amnesti pajak.selengkapnya

 Sofjan Wanandi Harapkan Kebijakan Pengampunan Pajak DiselesaikanSofjan Wanandi Harapkan Kebijakan Pengampunan Pajak DiselesaikanKamis 9 Jun 2016 09:14Administratordibaca 571 kaliSemua Kategori

Ketua Tim Ahli Wakil Presiden, Sofjan Wanandi, mengutarakan harapannya agar kebijakan Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengampunan Pajak dapat segera diselesaikan untuk menambah dana masuk ke dalam negeri. "Saya inginnya tax amnesty (pengampunan pajak) diselesaikan minggu depan dan mulai berlaku per 1 Juli besok," kata Sofjan Wanandi di Jakarta, Rabu.selengkapnya

 Sofjan Wanandi: Banyak Pengusaha Kakap Antre Ikut Tax AmnestySofjan Wanandi: Banyak Pengusaha Kakap Antre Ikut Tax AmnestyRabu 15 Jun 2016 12:37Administratordibaca 1351 kaliSemua Kategori

Ketua Tim Ahli Wakil Presiden Sofjan Wanandi menyatakan, pengampunan pajak (tax amnesty) sangat dinantikan para pengusaha baik di dalam maupun di luar negeri. Sebab dengan kebijakan ini, pemohon tax amnesty dapat lolos dari sanksi pidana pajak atas segala ‘dosa’ saat mengemplang pajak. Sementara negara bisa mendapatkan penerimaan pajak yang ditaksir hingga Rp 165 triliun dari kebijakan ini.selengkapnya

 Kemenkeu Berharap ‎Keikutsertaan Sofjan Wanandi dan James Riyadi Jadi Contoh Pengusaha LainKemenkeu Berharap ‎Keikutsertaan Sofjan Wanandi dan James Riyadi Jadi Contoh Pengusaha LainSabtu 3 Sep 2016 20:24Administratordibaca 888 kaliSemua Kategori

‎Kementerian Keuangan (Kemenkeu) berharap para pengusaha Tanah Air mengikuti langkah Sofjan Wanandi dan James Riyadi yang telah ikut serta program amnesti pajak.selengkapnya

 Ahli ekonomi katakan `tax holiday` untuk mengejar ketertinggalanAhli ekonomi katakan `tax holiday` untuk mengejar ketertinggalanKamis 29 Nov 2018 10:01Ridha Anantidibaca 508 kaliSemua Kategori

Ekonom Universitas Gadjah Mada, A Tony Prasetiantono, menilai penerapan tax holiday dan perluasannya melalui Paket Kebijakan Ekonomi XVI dilakukan untuk mengejar ketertinggalan Indonesia dengan negara-negara lain dalam menarik minat investasi.selengkapnya

 Dilelang, Jabatan Staf Ahli Menkeu di Ditjen PajakDilelang, Jabatan Staf Ahli Menkeu di Ditjen PajakAhad 14 Ags 2016 08:35Administratordibaca 1253 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan tengah menggelar seleksi untuk mengisi jabatan Staf Ahli Menteri Keuangan pada Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak. Posisi ini kosong setelah sebelumnya sempat dijabat oleh Dirjen Pajak Ken Dwidjugiasteadi.selengkapnya

 Sri Mulyani: Banyak Pengusaha yang Ahli Menghindari PajakSri Mulyani: Banyak Pengusaha yang Ahli Menghindari PajakSelasa 2 Ags 2016 11:03Administratordibaca 735 kaliSemua Kategori

Indonesia akan mengimplementasikan rencana pertukaran informasi secara otomatis di bidang perpajakan (Automatic Exchange of Information/AEoI). Kesepakatan ini dilakukan sesuai batas waktu yang telah disepakati, yaitu 2017 untuk negara pemrakarsa (early adopters) dan paling lambat pada 2018.selengkapnya

 Sidang MK, Ahli Perpajakan Ungkap Banyak yang `Tunggangi` Tax AmnestySidang MK, Ahli Perpajakan Ungkap Banyak yang `Tunggangi` Tax AmnestySelasa 11 Okt 2016 15:22Admindibaca 685 kaliSemua Kategori

Sidang gugatan Undang-Undang Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) di Mahkamah Konsistusi (MK) kembali dilanjutkan. Adapun, agenda hari ini ini adalah pengujian UU Nomor 11 Tahun 2016 Mahkamah Konsistusi bersama ahli pemohon.selengkapnya

 Ketua Tim Ahli Wapres: Aneh Kalau Ada Gugat UU Pengampunan PajakKetua Tim Ahli Wapres: Aneh Kalau Ada Gugat UU Pengampunan PajakSabtu 16 Jul 2016 09:37Administratordibaca 654 kaliSemua Kategori

Ketua Tim Ahli Wakil Presiden (Wapres), Sofjan Wanandi meyakini Undang-Undang Pengampunan Pajak (UU Tax Amnesty) layak tidak batal karena telah melalui prosedur panjang dan sesuai dengan ketentuan penyusunan perundang-undangan.selengkapnya

 Sri Mulyani: Menkeunya Cukup Ahli, Pengusaha tak Bisa Sembunyikan Pajak!Sri Mulyani: Menkeunya Cukup Ahli, Pengusaha tak Bisa Sembunyikan Pajak!Selasa 2 Ags 2016 12:44Administratordibaca 576 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati pajak mengingatkan kepada para pengusaha dan wajib pajak lain agar tidak lagi menyembunyikan harta dan aset yang dimilikinya. Selama ini, pengusaha masih merasa amat menyembunyikan pajak. Tetapi perubahan zaman dan kebijakan global sudah memiliki standar baru yakni melalui automatic exchange of information (AEOI) atas inisiasi Organisasi Kerja Sama dan Perkselengkapnya

 Wakil Ketua MPR Baru Dapat SK Tax AmnestyWakil Ketua MPR Baru Dapat SK Tax AmnestyKamis 27 Okt 2016 16:24Administratordibaca 985 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Oesman Sapta Odang baru mendapat surat keterangan dari Ditjen Pajak karena telah mengikuti program tax amnesty periode I.selengkapnya

 Dirjen Pajak Wakil Pemerintah di RUU Tax AmnestyDirjen Pajak Wakil Pemerintah di RUU Tax AmnestyJumat 29 Apr 2016 17:05Administratordibaca 1279 kaliSemua Kategori

Rapat Kerja tentang Rancangan Undang-undang tentang pengampunan pajak (RUU Tax Amnesty), akhirnya sepakat untuk membentuk panitia kerja untuk melakukan pembahasan. Panja ini dibentuk dengan memenuhi unsur pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat. Nah, terkait hal itu Menteri Keuangan menunjuk Direktur Jenderal (DIrjen) Pajak Ken Dwijugiasteadi sebagai ketua Panja wakil pemerintah.selengkapnya

 Sri Mulyani Seleksi 12 Calon Staf Ahli Menkeu Bidang Hukum PajakSri Mulyani Seleksi 12 Calon Staf Ahli Menkeu Bidang Hukum PajakAhad 14 Ags 2016 08:01Administratordibaca 1262 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tengah melakukan seleksi terhadap 12 orang yang akan berebut kursi Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Peraturan dan Penegakan Hukum Pajak.selengkapnya

 Sri Mulyani Mengaku Kerahkan Ahli Kejar Wajib Pajak di Luar NegeriSri Mulyani Mengaku Kerahkan Ahli Kejar Wajib Pajak di Luar NegeriSelasa 2 Ags 2016 15:12Administratordibaca 1167 kaliSemua Kategori

Pemerintah saat ini sedang gencar mencari pemasukan dana dari luar negeri. Salah satu instrumen yang dipakai adalah program pengampunan pajak yang digelar sampai sekitar 9 bulan ke depan.selengkapnya

 Wakil Ketua MPR Bangga Sudah Ikut Tax AmnestyWakil Ketua MPR Bangga Sudah Ikut Tax AmnestyKamis 27 Okt 2016 16:16Administratordibaca 1009 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Oesman Sapta Odang hari ini menerima surat keterangan pesertaan tax amnesty dari Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak.selengkapnya

 Wakil Ketua MPR: Amnesti Pajak Kebijakan CerdasWakil Ketua MPR: Amnesti Pajak Kebijakan CerdasJumat 23 Sep 2016 08:28Administratordibaca 1092 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta mengatakan kebijakan amnesti pajak yang telah dikeluarkan oleh pemerintahan Presiden Joko Widodo merupakan kebijakan yang cerdas dan tidak perlu untuk diragukan lagi. Oesman Sapta dalam rilis Humas MPR yang diterima di Jakarta, Kamis, mengatakan, dengan amnesti pajak ini maka Presiden ingin memberi kesempatan dan pengampunan dalam pembayaran pajak.selengkapnya

 Wakil Ketua MPR Apresiasi Peserta Amnesti PajakWakil Ketua MPR Apresiasi Peserta Amnesti PajakJumat 28 Okt 2016 13:45Administratordibaca 410 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta mengapresiasi orang-orang yang berpartisipasi dalam amnesti pajak yang diselenggarakan pemerintah sejak beberapa bulan lalu.selengkapnya

 Wakil Rakyat Ini Minta Tindak Tegas WNA tak Taat PajakWakil Rakyat Ini Minta Tindak Tegas WNA tak Taat PajakRabu 30 Mei 2018 09:48Ridha Anantidibaca 392 kaliSemua Kategori

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta meminta agar pemerintah provinsi setempat menindak tegas warga negara asing yang tidak taat pajak. "Pemprov DKI Jakarta harus mengecek siapa saja WNA yang tidak taat membayar pajak selama tinggal di Kota Jakarta," kata Wakil Ketua DPRD DKI Mohammad Taufik di Jakarta, Senin (28/5).selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :