Tax Amnesty, Apindo: Jangan Terlalu Berharap dengan UMKMTax Amnesty, Apindo: Jangan Terlalu Berharap dengan UMKMSabtu 18 Jun 2016 09:49Administratordibaca 676 kaliSemua Kategori

Rancangan Undang-Undang (RUU) Tax Amnesty atau pengampunan pajak saat ini masih dibahas oleh Kementerian Keuangan bersama Komisi XI DPR RI. Ditargetkan, RUU ini selesai dibahas pada pekan depan. Dalam aturan ini, terdapat beberapa kebijakan yang mengatur mengenai pengampunan pajak. Berdasarkan, RUU yang diajukan oleh pemerintah kepada DPR, terdapat tiga tarif tembusan yang harus dibayarkan keselengkapnya

 Apindo Minta Pengusaha Jangan Tunda Amnesti PajakApindo Minta Pengusaha Jangan Tunda Amnesti PajakJumat 28 Okt 2016 16:18Administratordibaca 408 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), Suryadi Sasmita mengimbau Wajib Pajak (WP) besar untuk berinisiatif. Tak perlu menunggu periode II yang berlangsung hingga Desember.selengkapnya

 Apindo: Jangan tutup kesempatan sektor lain dapat tax holidayApindo: Jangan tutup kesempatan sektor lain dapat tax holidayRabu 11 Apr 2018 10:01Ridha Anantidibaca 547 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 35/2018 yang mengatur soal kemudahan fasilitas pengurangan pajak penghasilan badan (tax holiday). Aturan ini sudah berlaku terhitung tanggal 4 April 2018.selengkapnya

 Apindo apresiasi pemangkasan pajak UKMApindo apresiasi pemangkasan pajak UKMKamis 8 Mar 2018 12:19Ridha Anantidibaca 234 kaliSemua Kategori

Keputusan Presiden Joko Widodo yang memangkas Pajak Penghasilan (PPh) Usaha Kecil Menengah (UKM) dari 1% menjadi 0,5% diapresiasi oleh Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo).selengkapnya

 Apindo: Penerimaan Pajak dari Tax Amnesty Rp 50 TApindo: Penerimaan Pajak dari Tax Amnesty Rp 50 TJumat 12 Feb 2016 12:47Administratordibaca 1210 kaliSemua Kategori

Pengusaha menginginkan kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty segera diterapkan. Dipastikan, banyak pengusaha yang akan memanfaatkan fasilitas ini. Wakil Ketua Umum Apindo Suryadi Sasmita mengatakan, dari kajian Apindo sendiri untuk tax amnesty, jika kebijakan tersebut diterapkan maka akan ada aset senilai Rp 2.000 triliun. Aset tersebut kebanyakan berasal dari dalam negeri.selengkapnya

 Apindo: 3 Kubu Ini Diuntungkan Amnesti PajakApindo: 3 Kubu Ini Diuntungkan Amnesti PajakJumat 7 Okt 2016 14:52Admindibaca 632 kaliSemua Kategori

Suryadi Sasmita, Wakil Ketua Umum Apindo bilang, tax amnesty lahir untuk membenahi database perpajakan yang amburadul. Di mana, potensi pajak masih sangat rendah.selengkapnya

 Apindo akan Sosialisasikan Pengampunan Pajak ke UKMApindo akan Sosialisasikan Pengampunan Pajak ke UKMSelasa 19 Jul 2016 11:36Administratordibaca 1101 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia Bidang Usaha Kecil dan Menengah (Apindo UKM) berencana melakukan sosialiasi kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty kepada pengusaha UKM pada 22 Juli mendatang. Sosialisasi ini dimaksudkan untuk mendorong para pelaku UKM untuk memenuhi kewajibannya dalam pajak.selengkapnya

 Apindo: Banyak pengusaha belum mengerti Tax AmnestyApindo: Banyak pengusaha belum mengerti Tax AmnestySenin 1 Ags 2016 21:06Administratordibaca 974 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mengadakan sosialisasi mengenai program pengampunan pajak (Tax Amnesty) kepada masyarakat Indonesia. Di mana pengarahan diberikan langsung oleh Presiden RI Joko Widodo yang didampingi oleh menteri terkait. Ketua Umum Apindo, Hariyadi B. Sukamdani, mengatakan sejak dilakukan sosialisasi Tax Amnesty pada tanggal 21, 22, 25, dan 28 Juli 2016, masih banyak wajibselengkapnya

 Simak Hasil Kajian Apindo tentang Tax AmnestySimak Hasil Kajian Apindo tentang Tax AmnestyJumat 12 Feb 2016 12:50Administratordibaca 2227 kaliSemua Kategori

Hasil kajian Apindo, akan ada aset sebesar Rp 2.000 triliun yang dibuka oleh wajib pajak jika pemerintah menerapkan kebijakan Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty nantinya. Wakil Ketua Umum Apindo Suryadi Sasmita mengatakan, pengusaha menginginkan agar kebijakan tersebut segera dilaksanakan. Sebab, melalui tax amnesty, hal itu akan memudahkan pengusaha untuk melakukan investasinya.selengkapnya

 Apindo: Tax Amnesty Dorong Perkembangan Industri LokalApindo: Tax Amnesty Dorong Perkembangan Industri LokalSabtu 23 Jul 2016 07:37Administratordibaca 898 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Tengah menyatakan kebijakan mengenai tax amnesty atau pengampunan pajak akan mendorong perkembangan industri lokal.selengkapnya

 Apindo Apresiasi Penetapan PPh Final UMKM 0,5 persenApindo Apresiasi Penetapan PPh Final UMKM 0,5 persenSenin 25 Jun 2018 14:06Ridha Anantidibaca 549 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mengapresiasi langkah pemerintah dalam meluncuran Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 23 tahun 2018 tentang keringan pajak penghasilan (PPh) bagi UMKM (usaha mikro kecil dan menengah) menjadi 0,5%.selengkapnya

 Apindo: 120 Pengusaha Kakap Janji Ikut Tax AmnestyApindo: 120 Pengusaha Kakap Janji Ikut Tax AmnestyKamis 1 Sep 2016 06:54Administratordibaca 1376 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) masih tetap yakin program pengampunan pajak alias tax amnesty akan sukses. Sebab, para pengusaha sebenarnya sudah menunjukkan komitmennya untuk ikut tax amnesty.selengkapnya

 Apindo Dukung Tax Amnesty Sejak 12 Tahun LaluApindo Dukung Tax Amnesty Sejak 12 Tahun LaluKamis 21 Jul 2016 16:04Administratordibaca 668 kaliSemua Kategori

Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Hariyadi Sukamdani mengatakan, saat ini Indonesia tidak memiliki banyak pilihan untuk mendorong perekonomian yang sedang melemah. Pelemahan ekonomi Indonesia telah berdampak terhadap dunia usaha seperti yang terjadi dalam tren kelesuan di beberapa sektor industri. Namun, Indonesia saat ini tidak dapat menggunakan kebijakan moneter secara berlebihan melalselengkapnya

 UU Tax Amnesty Digugat, Apindo Siap Pasang BadanUU Tax Amnesty Digugat, Apindo Siap Pasang BadanSelasa 12 Jul 2016 20:31Administratordibaca 679 kaliSemua Kategori

Adanya gugatan judicial review terhadap UU Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty, tak membuat pengusaha balik badan. Program ini tetap diminati.selengkapnya

 Tax Amnesty Bergulir, Apindo & Kadin Satu SuaraTax Amnesty Bergulir, Apindo & Kadin Satu SuaraJumat 22 Jul 2016 08:37Administratordibaca 698 kaliSemua Kategori

Kalangan pengusaha Indonesia sepakat untuk mengantri program pengampunan pajak atau tax amnesty. Katanya demi memperbaiki basis data pajak.selengkapnya

 Ungkap Data WP Kakap, Apindo Ragukan Kemampuan DJPUngkap Data WP Kakap, Apindo Ragukan Kemampuan DJPAhad 4 Sep 2016 10:16Administratordibaca 422 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) bentuk tim task force yang khusus menangani Wajib Pajak (WP) besar. Tugasnya menyisir dan mendatangi WP kakap untuk ikut program amnesti (pengampunan) pajak.selengkapnya

 Apindo Minta Pemerintah Keras Terhadap GoogleApindo Minta Pemerintah Keras Terhadap GoogleSelasa 20 Sep 2016 11:03Administratordibaca 690 kaliSemua Kategori

Asosisasi Pengusaha Indonesia meminta pemerintah, dalam hal ini Direktorat Jenderal Pajak untuk terus mengejar kewajiban perpajakan perusahaan multinasional yang bergerak di bidang teknologi, Google. Hingga kini, perusahaan tersebut tersebyt mangkir dari kewajibannya pada negara.selengkapnya

 Apindo: Ada Kepercayaan Kuat Antara Pemerintah dan PengusahaApindo: Ada Kepercayaan Kuat Antara Pemerintah dan PengusahaSabtu 1 Okt 2016 11:16Administratordibaca 711 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia menilai keberhasilan kebijakan amnesti pajak merupakan wujud dari terbangunnya relasi saling percaya antara pemerintah dan swasta. Sebab tanpa kepercayaan tersebut, tidak akan banyak pengusaha yang mau ikut pengampunan pajak.selengkapnya

 Apindo usulkan pengurangan pajak mall, ini alasannyaApindo usulkan pengurangan pajak mall, ini alasannyaSelasa 19 Jan 2021 10:04Ridha Anantidibaca 204 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mengharapkan pemerintah untuk menghapus atau mengurangi pembayaran pajak usaha mall atau pusat perbelanjaan.selengkapnya

 Apindo: Pengusaha Wajib Sukseskan Amnesti PajakApindo: Pengusaha Wajib Sukseskan Amnesti PajakKamis 25 Ags 2016 09:41Administratordibaca 906 kaliSemua Kategori

Ketua bidang Apindo (Asosiasi Pengusaha Indonesia) Johnny Darmawan mengungkapkan, program pengampunan pajak menguntungkan para pengusaha saja. Namun bukan perkara untuk mensukseskannya.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :