Tax Amnesty & Gijzeling Berjalan SeiringTax Amnesty & Gijzeling Berjalan SeiringSelasa 21 Jun 2016 10:56Administratordibaca 1849 kaliSemua Kategori

Di tengah upaya mengebut penyelesaian RUU Tax Amnesty, Ditjen Pajak Kementerian Keuangan merencanakan eksekusi tindakan paksa badan atau gijzeling kepada lebih dari 700 penanggung pajak tahun ini guna mengamankan target penerimaan pajak. Angin Praytino Aji, Direktur Pemeriksaan dan Penagihan Ditjen Pajak (DJP) mengatakan sebagai bagian dari program di tahun penegakan hukum, setiap kantor pelayananselengkapnya

 Data Pajak TA Bocor? Ini Jaminan Menkeu BambangData Pajak TA Bocor? Ini Jaminan Menkeu BambangAhad 19 Jun 2016 07:17Administratordibaca 982 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengatakan, pengusaha yang selama ini mengemplang pajak tak perlu takut untuk mengikuti program pengampunan pajak, atau tax amnesty. "Kami paham masih adanya kekhawatiran atau ketakutan dari bapak dan ibu. Takut asetnya jadi bahan pemeriksaan dan sebagainya. Makanya, kami ingin jembatani kekhawatiran dan keraguan bapak, ibu. Dengan program pengampunan pajakselengkapnya

 Asal Tak Bocor, idEA Sambut Positif Pengumpulan Data e-CommerceAsal Tak Bocor, idEA Sambut Positif Pengumpulan Data e-CommerceSenin 18 Des 2017 15:05Ridha Anantidibaca 302 kaliSemua Kategori

Asosiasi e-Commerce Indonesia ( idEA) mengatakan rencana pengumpulan data e-commerce atau e-dagang oleh pemerintah Indonesia punya manfaat positif, asalkan data milik individu perusahaan tidak bocor ke mana-mana.selengkapnya

 Sri Mulyani Minta Dana Repatriasi Program Tax Amnesti Tak Bocor KeluarSri Mulyani Minta Dana Repatriasi Program Tax Amnesti Tak Bocor KeluarKamis 24 Jan 2019 14:06Ridha Anantidibaca 280 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengharapkan dana repatriasi dari program pengampunan pajak atau tax amnesti yang berada dalam instrumen keuangan tidak keluar dari Indonesia, ketika masa kewajiban "periode dana menetap" (holding period) berakhir pada 2019.selengkapnya

 Pemerintah Jamin Data Nasabah untuk Pajak tidak BocorPemerintah Jamin Data Nasabah untuk Pajak tidak BocorKamis 15 Feb 2018 11:25Ridha Anantidibaca 516 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan menjamin kerahasiaan data nasabah yang dimanfaatkan dalam pelaksanaan penyampaian laporan informasi keuangan secara otomatis untuk kepentingan perpajakan (AEOI).selengkapnya

 Jokowi Sudah Punya Nama-Nama Sebelum Panama Papers BocorJokowi Sudah Punya Nama-Nama Sebelum Panama Papers BocorJumat 8 Apr 2016 15:01Administratordibaca 1245 kaliSemua Kategori

residen Joko Widodo (Jokowi) mengaku sudah memiliki data-data warga negara Indonesia (WNI) yang menyimpan uangnya di luar negeri untuk menghindari pajak sebelum pada akhirnya data-data tersebut bocor melalui Panama Papers. "Sebelum Panama pun saya sudah punya satu bundle nama-nama," kata Jokowi dalam rapat kerja bersama para kepala daerah hasil pilkada serentak 2015, di Istana Negara, Jakartaselengkapnya

 Menkeu Janjikan Tax Amnesty pada `Korban` Panama PapersMenkeu Janjikan Tax Amnesty pada `Korban` Panama PapersRabu 11 Mei 2016 13:09Administratordibaca 677 kaliSemua Kategori

Bocornya data nama-nama yang diyakini sebagai pengemplang pajak dalam Panama Papers memberikan keuntungan tersendiri bagi pemerintah. Pasalnya, data ini bocor seiring rencana pemerintah untuk menerapkan kebijakan pengampunan pajak dalam RUU Tax Amnesty. Dini hari tadi, sekira pukul 01.00 WIB, database Panama Papers dapat diakses untuk umum di seluruh penjuru dunia. Data ini kini berbentuk infoselengkapnya

 Panama Papers: 4 Orang Dituntut atas Penipuan dan Penggelapan PajakPanama Papers: 4 Orang Dituntut atas Penipuan dan Penggelapan PajakKamis 6 Des 2018 13:16Ridha Anantidibaca 539 kaliSemua Kategori

Sebanyak empat orang telah dituntut di pengadilan AS dengan tuduhan penipuan dan penggelapan pajak terkait penyelidikan Panama Papers yang bocor ke publik.selengkapnya

 Bikin NPWP via Aplikasi Go-Jek, DJP Jamin Data Wajib Pajak AmanBikin NPWP via Aplikasi Go-Jek, DJP Jamin Data Wajib Pajak AmanSenin 13 Nov 2017 08:41Ajeng Widyadibaca 783 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan memastikan data-data wajib pajak (WP) yang masuk melalui agen pajak, termasuk lewat aplikasi Go-Jek, tidak akan bocor ke publikselengkapnya

 Ditjen Pajak Telusuri Paradise Papers, Ini HasilnyaDitjen Pajak Telusuri Paradise Papers, Ini HasilnyaRabu 29 Nov 2017 11:09Ridha Anantidibaca 502 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi menyatakan pemerintah terus menelusuri dokumen milik firma hukum Appleby dan Asiaciti Trust yang bocor ke publik alias Paradise Papers. Sejumlah nama dinyatakan sesuai dengan data wajib pajak.selengkapnya

 Transaksi Broker Terdorong Amnesti PajakTransaksi Broker Terdorong Amnesti PajakJumat 5 Ags 2016 15:14Administratordibaca 680 kaliSemua Kategori

Kinerja transaksi perusahaan sekuritas berpotensi membaik seiring dengan meningkatnya transaksi saham di lantai bursa pasca-kebijakan amnesti pajak. Pengamat pasar modal dari Universitas Indonesia Budi Frensidy menuturkan kinerja perusahaan sekuritas berpotensi membaik seiring dengan meningkatnya transaksi harian. Pada perdagangan Rabu (27/7),selengkapnya

 OBLIGASI: RUU Pengampunan Pajak Dijamin Disahkan Sebelum 28 Juni, Pasar Dapat Angin SegarOBLIGASI: RUU Pengampunan Pajak Dijamin Disahkan Sebelum 28 Juni, Pasar Dapat Angin SegarSelasa 21 Jun 2016 15:50Administratordibaca 704 kaliSemua Kategori

PT Indomitra Securities mengatakan arah obligasi akan terlihat seiring dengan selesainya lelang yang di adakan pemerintah hari ini, Selasa (21/6/2016). “Lelang hari ini berpotensi mendatangkan penawaran lebih banyak dari biasanya, seiring dengan minimnya sentimen yang hadir di pasar obligasi, lelang merupakan salah satu cara untuk mendapatkan obligasi dengan harga yang terbaik,” kataselengkapnya

 Kadin Takut Tax Amnesty Bocorkan Data Pajak PengusahaKadin Takut Tax Amnesty Bocorkan Data Pajak PengusahaKamis 30 Jun 2016 05:07Administratordibaca 1244 kaliSemua Kategori

UU Tax Amnesty akhirnya disahkan di rapat paripurna DPR. Dalam UU Pengampunan Pajak tersebut, pemerintah menjamin semua rahasia data pajak para pengusaha. Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan P Roeslani mengaku tidak percaya dengan jaminan yang diberikan pemerintah. Karena jika sampai data pajak pengusaha bocor,Kadin tidak mendapat kompensasi apapun dari pemerintah.selengkapnya

 Tembus Rp1 T, Amnesti Pajak Di Bogor Diklaim Lumayan SuksesTembus Rp1 T, Amnesti Pajak Di Bogor Diklaim Lumayan SuksesSelasa 4 Okt 2016 08:28Administratordibaca 606 kaliSemua Kategori

Program pengampunan pajak di wilayah Bogor dan sekitarnya dinilai cukup berhasil seiring penerimaanya melebihi angka Rp1 triliun.selengkapnya

 Komoditas Anjlok, Setoran Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) SeretKomoditas Anjlok, Setoran Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) SeretKamis 21 Mar 2019 11:50Ridha Anantidibaca 354 kaliSemua Kategori

Pertumbuhan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) semakin seret seiring turunnya harga komoditas di pasar global.selengkapnya

 Kemenkeu Evaluasi Pemberian Tax Allowance dan Tax HolidayKemenkeu Evaluasi Pemberian Tax Allowance dan Tax HolidayJumat 2 Feb 2018 11:18Ridha Anantidibaca 367 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan tengah mengavaluasi fasilitas insentif pajak tax allowance dan tax holiday seiring dengan minimnya penyerapan di lapangan.selengkapnya

 Jadi Penampung Dana Tax Amnesty, 19 Broker Buka Lapak di BEIJadi Penampung Dana Tax Amnesty, 19 Broker Buka Lapak di BEIRabu 20 Jul 2016 06:06Administratordibaca 861 kaliSemua Kategori

Pemerintah menetapkan 19 perusahaan sekuritas menjadi penampung dana repatriasi seiring pemberlakuan Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty).selengkapnya

 Cukai Rokok Berpeluang Naik pada 2020, Ini Kata Gudang Garam (GGRM)Cukai Rokok Berpeluang Naik pada 2020, Ini Kata Gudang Garam (GGRM)Rabu 28 Ags 2019 09:53Ridha Anantidibaca 1275 kaliSemua Kategori

PT Gudang Garam Tbk. menilai perlu melakukan penyesuaian harga seiring dengan rencana penaikan cujai tembakau pada 2020.selengkapnya

 idEA Dukung Pajak Barang Tak Berwujud Buatan AsingidEA Dukung Pajak Barang Tak Berwujud Buatan AsingSelasa 12 Des 2017 09:24Ridha Anantidibaca 554 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan sedang menggodok pungutan bea masuk barang tak berwujud (intangible goods) seiring dengan perkembangan e-commerce di Indonesia.selengkapnya

 Risiko Shortfall Penerimaan Pajak MenghantuiRisiko Shortfall Penerimaan Pajak MenghantuiKamis 28 Jun 2018 08:31Ridha Anantidibaca 236 kaliSemua Kategori

Kinerja penerimaan negara pada tahun ini masih dibayangi oleh risiko shortfall seiring dengan ancaman fluktuasi nilai tukar rupiah.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :