Mobil yang Pajaknya Mati Berakhir Jadi RongsokanMobil yang Pajaknya Mati Berakhir Jadi RongsokanSenin 17 Sep 2018 11:36Ridha Anantidibaca 887 kaliSemua Kategori

Mobil rongsokan bagi sebagian orang memang tidak bernilai harganya. Namun bagi pelaku bisnis bangkai mobil, melalui tangan dingin mereka, mobil yang tak berguna bisa diolah menjadi rupiah.selengkapnya

 Struktur Pajak Indonesia Harus Dibalik, Ini AlasannyaStruktur Pajak Indonesia Harus Dibalik, Ini AlasannyaKamis 24 Jan 2019 11:48Ridha Anantidibaca 376 kaliSemua Kategori

Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Yustinus Prastowo menilai, penarikan pajak pribadi atau PPh 21 masih menjadi pekerjaan rumah besar bagi pemerintah. Sebab, menurut data yang diolah CITA, jumlahnya masih jauh di bawah Pajak Pertambahan Nilai (PPN)/ PPnBm, PPh 25/29 Badan dan PPh Final.selengkapnya

 Pengusaha Minta Kenaikan PPh Impor Dikecualikan untuk Barang EksporPengusaha Minta Kenaikan PPh Impor Dikecualikan untuk Barang EksporRabu 20 Feb 2019 14:08Ridha Anantidibaca 348 kaliSemua Kategori

Sejumlah pengusaha meminta tarif pajak penghasilan (PPh) 22 impor pada 1.147 barang dikecualikan untuk produk ekspor. Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta Widjaja Kamdani mengatakan ada sejumlah barang impor yang diolah untuk diekspor lagi.selengkapnya

 Menteri Airlangga Rayu Sri Mulyani Hapus Pajak KayuMenteri Airlangga Rayu Sri Mulyani Hapus Pajak KayuRabu 11 Sep 2019 14:41Ridha Anantidibaca 383 kaliSemua Kategori

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto tengah melobi Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati agar mau membebaskan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) terhadap kayu log alias kayu mentah sebelum diolah menjadi produk kayu. Ini dilakukan untuk mendukung daya saing dan kinerja ekspor kayu dan produk kayu nasional.selengkapnya

 Kantor Pajak mulai olah data nasabah keuanganKantor Pajak mulai olah data nasabah keuanganSelasa 15 Mei 2018 14:19Ridha Anantidibaca 794 kaliSemua Kategori

Program pertukaran informasi keuangan secara otomatis atau Automatic Exchange of Information (AEoI) untuk kepentingan perpajakan mulai berjalan. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemkeu) telah menerima data nasabah dari lembaga keuangan untuk keperluan perpajakan. Data itu akan diolah untuk mendukung pengumpulan setoran pajak pada tahun ini dan tahun-tahun selanjutnya.selengkapnya

 Bea Cukai Sumatra Utara terbitkan perizinan KITE Pembebasan, apa itu?Bea Cukai Sumatra Utara terbitkan perizinan KITE Pembebasan, apa itu?Selasa 28 Jan 2020 11:52Ridha Anantidibaca 612 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Sumatra Utara menetapkan PT Rubber Hock Lie sebagai perusahaan penerima fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) Pembebasan.selengkapnya

 Bea Cukai Jateng dan Bea Cukai DIY Terbitkan Perizinan KITE Pembebasan PT KonimexBea Cukai Jateng dan Bea Cukai DIY Terbitkan Perizinan KITE Pembebasan PT KonimexRabu 27 Mar 2019 14:48Ridha Anantidibaca 755 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Bea Cukai Jawa Tengah dan DIY menetapkan PT Konimex sebagai perusahaan penerima fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) Pembebasan, setelah Direktur PT Konimex, Rachmadi Joesoef melakukan presentasi proses bisnis dalam rangka permohonan fasilitas KITE Pembebasan pada Jumat 22 Maret 2019 di Ruang Rapat Kakanwil Bea Cukai Jawa Tengah dan DIY, dan dilakukan penilaian oleh pejabselengkapnya

 Bea Cukai Jateng Terbitkan Perizinan KITE Pembebasan KonimexBea Cukai Jateng Terbitkan Perizinan KITE Pembebasan KonimexRabu 27 Mar 2019 14:23Ridha Anantidibaca 840 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah Bea Cukai Jawa Tengah (Jateng) dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menetapkan PT Konimex sebagai perusahaan penerima fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) Pembebasan. KITE diberikan setelah Direktur PT Konimex, Rachmadi Joesoef melakukan presentasi proses bisnis dalam rangka permohonan fasilitas KITE Pembebasan, pada Jumat (22/3) lalu, di Ruang Rapat Kakanwil Bea Cukai Jawselengkapnya

 Dapat Tambahan Insentif, Ini Pilihan untuk Perusahaan KITEDapat Tambahan Insentif, Ini Pilihan untuk Perusahaan KITESenin 20 Apr 2020 10:28Ridha Anantidibaca 960 kaliSemua Kategori

Fasilitas baru yang diberikan pemerintah kepada perusahaan kemudahan impor tujuan ekspor (KITE) membuka opsi lebih banyak kepada perusahaan.selengkapnya

 Insentif Larangan Plastik Bisa Menggerus Penerimaan PajakInsentif Larangan Plastik Bisa Menggerus Penerimaan PajakKamis 31 Jan 2019 15:21Ridha Anantidibaca 464 kaliSemua Kategori

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menilai pemberian insentif fiskal kepada Pemerintah Daerah (Pemda) yang menerbitkan peraturan pelarangan penggunaan kantong dan produk plastik, sama saja menghilangkan potensi penerimaan pajak negara.selengkapnya

 Panglima TNI Beri Wawasan Kebangsaan Pegawai DJPPanglima TNI Beri Wawasan Kebangsaan Pegawai DJPSenin 7 Nov 2016 13:38Ajeng Widyadibaca 1271 kaliSemua Kategori

Jenderal Gatot menuturkan tujuan kedatangannya kali ini untuk menggali kemampuan bangsa dalam meningkatkan pendapatan pajak ditengah kondisi ekonomi global yang tengah dilanda kesulitan.selengkapnya

 Temui Jokowi, Pengusaha Karet Minta Penghapusan PPNTemui Jokowi, Pengusaha Karet Minta Penghapusan PPNJumat 24 Jun 2016 14:45Administratordibaca 1136 kaliSemua Kategori

Gabungan Pengusaha Karet Indonesia (Gapkindo) menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jumat (24/6). Dalam kesempatan itu, Gapkindo meminta Presiden agar menghapus pajak pertambahan nilai (PPN) untuk produk pertanian dan perkebunan. Ketua Umum Gapkindo Munarji Sudargo mengatakan, produk pertanian, perkebunan, perikanan, dan peternakan di level hulu sebelumnya dibebaskan dari PPN.selengkapnya

 Chevron minta kepastian pajak untuk jual minyak mentah ke PertaminaChevron minta kepastian pajak untuk jual minyak mentah ke PertaminaJumat 21 Sep 2018 10:32Ridha Anantidibaca 638 kaliSemua Kategori

PT Chevron Pacific Indonesia disebut-sebut masih ogah menjual minyak mentahnya kepada PT Pertamina. Alasannya karena masalah perpajakan.selengkapnya

 BEA CUKAI BERIKAN FASILITAS KAWASAN BERIKAT PADA PERUSAHAAN NIKEL DI MOROWALIBEA CUKAI BERIKAN FASILITAS KAWASAN BERIKAT PADA PERUSAHAAN NIKEL DI MOROWALIJumat 13 Jul 2018 09:25Ridha Anantidibaca 1261 kaliSemua Kategori

Bea Cukai Sulawesi Bagian Utara terbitkan izin Kawasan Berikat untuk PT COR Industri Indonesia di Morowali, Sulawesi Utara pada Senin (09/07). Hal ini sebagai wujud pelaksanaan fungsi Bea Cukai selaku indsutrial assistance dan trade facilitator.selengkapnya

 Kekayaan RI jadi rebutan, bos Pajak gandeng TNI untuk pengamananKekayaan RI jadi rebutan, bos Pajak gandeng TNI untuk pengamananSenin 7 Nov 2016 15:33Ajeng Widyadibaca 510 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak, Ken Dwijugiasteadi meminta kepada Panglima TNI untuk memberi arahan kepada seluruh pegawai pajak di Indonesia agar target penerimaan negara dari perpajakan bisa tercapai. Sebab, tidak semua fungsi bisa dilakukan oleh Ditjen Pajak dalam mengawal penerimaan negara, salah satunya fungsi militer.selengkapnya

 Kemenkeu Genjot Kawasan Berikat Benahi Defisit Transaksi BerjalanKemenkeu Genjot Kawasan Berikat Benahi Defisit Transaksi BerjalanKamis 29 Nov 2018 13:49Ridha Anantidibaca 313 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan meminta Direktorat Jenderal (Ditjen) Bea dan Cukai bisa lebih mendorong ekspor. Salah satunya dengan mengubah wajah (rebranding) kawasan berikat. Hal itu dilakukan demi membenahi defisit transaksi berjalan (current account deficit/CAD).selengkapnya

 Komisi XI Minta Menkeu Sri Kejar WP KakapKomisi XI Minta Menkeu Sri Kejar WP KakapKamis 1 Sep 2016 06:27Administratordibaca 753 kaliSemua Kategori

Anggota Komisi XI DPR, Sarmuji meminta kepada Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyisir Wajib Pajak (WP) kelas kakap yang menyimpan hartanya dil uar negeri.selengkapnya

 Pengamat pajak dukung pelayanan Ditjen Pajak untuk go digitalPengamat pajak dukung pelayanan Ditjen Pajak untuk go digitalRabu 14 Ags 2019 15:58Ridha Anantidibaca 315 kaliSemua Kategori

Pengamat pajak menyambut positif konsep pelayanan kantor pajak akan dirancang lebih digital dari yang sebelumnya bersifat offline.selengkapnya

 Ditjen Pajak pastikan kesiapan infrastruktur untuk intip rekening nasabahDitjen Pajak pastikan kesiapan infrastruktur untuk intip rekening nasabahJumat 31 Ags 2018 15:09Ridha Anantidibaca 742 kaliSemua Kategori

Ditjen Pajak akan meningkatkan fasilitas IT dan digital untuk menunjang target penerimaan pajak.selengkapnya

 Sistem pelaporan data keuangan ke Ditjen Pajak baru siap 40%Sistem pelaporan data keuangan ke Ditjen Pajak baru siap 40%Kamis 15 Feb 2018 11:01Ridha Anantidibaca 1137 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak melakukan sosialisasi Peraturan Dirjen Pajak Nomor PER-04/PJ/2018 tentang Tata Cara Pendaftaran Bagi Lembaga Keuangan dan Penyampaian Laporan Informasi Keuangan.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :