Kantor Pajak Kerja Lembur, Layani Peserta Tax AmnestyKantor Pajak Kerja Lembur, Layani Peserta Tax AmnestySenin 8 Ags 2016 14:33Administratordibaca 1008 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak memutuskan untuk mempekerjakan pegawainya hingga hari Sabtu demi memberikan kemudahan bagi Wajib Pajak untuk memanfaatkan program tax amnesty.selengkapnya

 BEI Siap Layani End to End Service Tax AmnestyBEI Siap Layani End to End Service Tax AmnestySelasa 20 Sep 2016 16:55Administratordibaca 702 kaliSemua Kategori

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali menunjukkan dukungannya atas program pengampunan pajak alias tax amnesty. Kali ini BEI bersedia kandangnya untuk dijadikan tempat melayani peserta tax amnesty secara menyeluruh atau end to end.selengkapnya

 Jokowi Apresiasi Petugas Pajak Layani Tax AmnestyJokowi Apresiasi Petugas Pajak Layani Tax AmnestyAhad 2 Okt 2016 21:57Administratordibaca 591 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendatangi kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak, Jakarta, Jumat (30/9/2016) untuk meninjau penutupan periode pertama Tax Amnesty.selengkapnya

 341 Kantor Pajak Siap Layani Pengajuan Tax Amnesty341 Kantor Pajak Siap Layani Pengajuan Tax AmnestySenin 18 Jul 2016 13:36Administratordibaca 1547 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan telah menyiapkan unit pelayanan (helpdesk) khusus pelaksanaan pengampunan pajak atau tax amnesty mulai Senin (18/7/2016). Helpdesk tersebut disebar di 341 Kantor Pajak Pratama (KPP) di seluruh Indonesia.selengkapnya

 Ada Demo, Kantor Pajak Tetap Layani Tax AmnestyAda Demo, Kantor Pajak Tetap Layani Tax AmnestyJumat 4 Nov 2016 12:58Administratordibaca 649 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan memastikan tetap membuka pelayanan dan pendaftaran program pengampunan pajak (tax amnesty) meski ada demo besar oleh sejumlah organisasi masyarakat (ormas), hari ini (4/11/2016). Artinya, operasional atau pelayanan di kantor kusat, kantor wilayah (kanwil), dan Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama di DKI Jakarta tetap berjalan normal.selengkapnya

 Ditjen Pajak Siap Layani Tax Amnesty Sampai SubuhDitjen Pajak Siap Layani Tax Amnesty Sampai SubuhSabtu 1 Okt 2016 08:28Administratordibaca 684 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Ken Dwijugiasteadi mengungkapkan, pihaknya akan menuntaskan periode I tax amnesty dengan pencapaian maksimal. Khusus hari ini, kantor akan buka hingga tengah malam dan pelayanan tax amnesty akan dilakukan hingga tuntas.selengkapnya

 Layani Tax Amnesty, Kantor Pajak Buka Setiap HariLayani Tax Amnesty, Kantor Pajak Buka Setiap HariSenin 12 Sep 2016 10:57Administratordibaca 1345 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) terus memaksimalkan pelayanan tax amnesty pada September ini. Termasuk memutuskan untuk membuka layanan akhir pekan.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Antrean Tax Amnesty Kita Layani sampai PagiDirjen Pajak: Antrean Tax Amnesty Kita Layani sampai PagiJumat 30 Sep 2016 22:01Administratordibaca 651 kaliSemua Kategori

Periode I tax amnesty akan berakhir hari ini. Demi mengejar tarif tebusan terendah sebesar 2 persen, masyarakat masih rela antre sejak pagi.selengkapnya

 BCA Solo Layani Pembayaran Pajak DaerahBCA Solo Layani Pembayaran Pajak DaerahSelasa 29 Okt 2019 15:08Ridha Anantidibaca 605 kaliSemua Kategori

Bank BCA Kantor Cabang Solo sudah bisa melayani pembayaran pajak daerah warga. Peluncuran layanan tersebut dilakukan oleh Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo di BCA KCU Slamet Riyadi, Solo, Senin (28/10).selengkapnya

 Bank Mandiri Layani Transaksi PNBP KemenhubBank Mandiri Layani Transaksi PNBP KemenhubSenin 23 Jan 2017 13:15Ajeng Widyadibaca 908 kaliSemua Kategori

Bank Mandiri menyediakan layanan perbankan untuk memudahkan transaksi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) di Kementerian Perhubungan. Layanan ini dapat mempercepat transaksi pembayaran bagi pengguna jasa di lingkup Kementerian Perhubungan.selengkapnya

 BNI Siapkan 1.800 Outlet Layani Program Pengampunan PajakBNI Siapkan 1.800 Outlet Layani Program Pengampunan PajakAhad 17 Jul 2016 09:43Administratordibaca 619 kaliSemua Kategori

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) telah menyiapkan kantor-kantor cabangnya untuk melayani nasabah atau masyarakat umum yang ingin mendapatkan pelayanan terkait pemanfaatkan fasilitas Pengampunan Pajak (Tax Amnesty).selengkapnya

 800 Peserta Padati Sosialisasi Tax Amnesty800 Peserta Padati Sosialisasi Tax AmnestySelasa 9 Ags 2016 18:28Administratordibaca 923 kaliSemua Kategori

Sebagai salah satu bank yang mendapat undangan dari pemerintah Indonesia untuk menjadi salah satu bank gateway yang menampung dana repatriasi, PT Bank DBS lndonesia secara resmi mengumumkan kesediaan dan dukungannya terhadap program amnesti pajak. Dukungan dan komitmen Bank DBS ini diawali dengan mengadakan kegiatan sosialisasi mengenai amnesti pajak kepada para nasabahnya.selengkapnya

 Pajak memburu non-peserta Tax AmnestyPajak memburu non-peserta Tax AmnestySenin 30 Jul 2018 14:34Ridha Anantidibaca 444 kaliSemua Kategori

Anda tak ikut program pengampunan pajak atau tax amnesty tahun 2016-2017 lalu? Bersiaplah. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak, Kementerian Keuangan siap mengudak data-data pajak Anda. Pajak akan menyigi kepatuhan Anda dalam membayaran pajak.selengkapnya

 Jonan Ogah Layani Investor yang Tak Lapor PajakJonan Ogah Layani Investor yang Tak Lapor PajakSelasa 6 Mar 2018 15:59Ridha Anantidibaca 700 kaliSemua Kategori

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan mengatakan, dirinya tak akan melayani stakeholder atau pemangku kepentingan di sektor ESDM yang tidak melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Tahun 2017. Jonan menilai, pelaporan SPT Tahun 2017 merupakan sebuah kewajiban bagi wajib pajak (WP).selengkapnya

 Peserta Tax Amnesty Menyusut Memasuki Periode IIPeserta Tax Amnesty Menyusut Memasuki Periode IISelasa 29 Nov 2016 09:31Ajeng Widyadibaca 593 kaliSemua Kategori

Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Daerah Istimewa Yogyakarta Yuli Kristiyono mengatakan, jumlah peserta tax amnesty atau pengampunan pajak mengalami penurunan pada bulan ini. Sepanjang November, peserta amnesti pajak hanya mencapai 1.000 wajib pajak, padahal sebelumnya sempat menyentuh 4.500 wajib pajak (WP0).selengkapnya

 DJP: Peserta Tax Amnesty Mayoritas Bukan UMKMDJP: Peserta Tax Amnesty Mayoritas Bukan UMKMRabu 7 Sep 2016 07:40Administratordibaca 944 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melaporkan bahwa hingga 5 September 2016, mayoritas peserta program tax amnesty adalah wajib pajak orang pribadi (WPOP) non-UMKM dengan rata-rata deklarasi harta sebesar Rp10,86 miliar dan jumlah uang tebusan sebesar Rp259 juta.selengkapnya

 Tito Jamin tak Kriminalisasi Peserta Tax AmnestyTito Jamin tak Kriminalisasi Peserta Tax AmnestyAhad 31 Jul 2016 08:07Administratordibaca 882 kaliSemua Kategori

Polri menjamin tak akan mengutak-atik data peserta pengampunan pajak serta tak akan mengkriminalisasi mereka. Kapolri Jenderal Tito Karnavian bahkan menginstruksikan kepada para kapolda mendukung penuh program pengampunan pajak.selengkapnya

 Ruangan Khusus Tax Amnesty di BEI Disesaki PesertaRuangan Khusus Tax Amnesty di BEI Disesaki PesertaSenin 24 Okt 2016 12:37Administratordibaca 891 kaliSemua Kategori

Sejak awal bergulirnya program pengampunan pajak (tax amnesty), PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyiapkan satu tempat pelayanan terpadu. Ruangan ini tidak hanya untuk konsultasi saja, tapi juga bisa menyampaikan Surat Pernyataan Harta (SPH) layaknya di Kantor Pelayanan Pajak (KPP).selengkapnya

 Bukalapak akan layani pembayaran pajak kendaraan di Jateng dan JatimBukalapak akan layani pembayaran pajak kendaraan di Jateng dan JatimKamis 27 Jun 2019 15:31Ridha Anantidibaca 383 kaliSemua Kategori

Usai melayani di Jawa Barat, cakupan layanan e-Samsat Bukalapak akan diperluas untuk wilayah Jawa Tengah dan Jawa Timur. Untuk itu, BukaLapak telah menggandeng dua pemerintah provinsi tersebut untuk kemudahan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB).selengkapnya

 BRI Siapkan Kantor Cabang Layani Amnesti Pajak di Seluruh IndonesiaBRI Siapkan Kantor Cabang Layani Amnesti Pajak di Seluruh IndonesiaRabu 20 Jul 2016 11:13Administratordibaca 1185 kaliSemua Kategori

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk telah menyiapkan sebanyak 120 unit Sentra Layanan Prioritas (SLP), 1.070 Kantor Cabang (Kanca), dan Kantor Cabang Pembantu (Kancapem) yang tersebar di berbagai kota di seluruh Indonesia untuk melayani keperluan wajib pajak yang ingin mendapatkan manfaat dari kebijakan amnesti pajak.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :