Isu Pajak Dominasi Pertemuan Menteri G20Isu Pajak Dominasi Pertemuan Menteri G20Senin 24 Feb 2020 15:08Ridha Anantidibaca 452 kaliSemua Kategori

Isu perpajakan mendominasi agenda pertemuan para menteri keuangan dan gubernur bank sentral G20 di Riyadh, Arab Saudi. Pertemuan ini dilaksanakan selama dua hari, Sabtu (22/2) dan Ahad (23/2).selengkapnya

 Pungutan Pajak Digital Dibahas di Pertemuan G20Pungutan Pajak Digital Dibahas di Pertemuan G20Senin 24 Feb 2020 14:59Ridha Anantidibaca 509 kaliSemua Kategori

Pertemuan sejumlah menteri keuangan dan gubernur bank sentral dari negara anggota G20 di Riyadh akhir pekan ini turut membahas pajak digital. Dalam pertemuan hari pertama, Sabtu (22/2), para pejabat G20 menyerukan, seluruh negara G20 harus bersatu untuk mengurus optimalisasi pajak secara agresif raksasa-raksasa digital global seperti Google, Amazon dan Facebook.selengkapnya

 Bea Cukai RI Hadiri Pertemuan Administrasi Kepabeanan di BelgiaBea Cukai RI Hadiri Pertemuan Administrasi Kepabeanan di BelgiaRabu 4 Jul 2018 13:33Ridha Anantidibaca 501 kaliSemua Kategori

Bea Cukai Indonesia bersama Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) hadir dalam pertemuan 132nd Session of the Customs Co-Operation Council yang diadakan pada 28-30 Juni 2018 di Brussel, Belgia.selengkapnya

 Pertemuan IMF dan Bank Dunia Bahas Kejahatan PajakPertemuan IMF dan Bank Dunia Bahas Kejahatan PajakSelasa 12 Apr 2016 12:37Administratordibaca 1064 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan, Bambang Brodjonegoro dijadwalkan akan memimpin delegasi Indonesia untuk menghadiri rangkaian pertemuan musim semi Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia (IMF-World Bank Spring Meetings) di Washington D.C, Amerika Serikat pada 12 sampai 18 April 2016. Spring meetings sendiri merupakan pertemuan dewan gubernur negara-negara anggota IMF dan Bank Dunia yang diselenggarakan padaselengkapnya

 JK Bahas Potensi Pajak dari Pertemuan IMF-World Bank di BaliJK Bahas Potensi Pajak dari Pertemuan IMF-World Bank di BaliRabu 10 Okt 2018 14:31Ridha Anantidibaca 459 kaliSemua Kategori

Anggaran penyelenggaraan pertemuan International Monetary Fund (IMF)-World Bank di Bali disoal sejumlah pihak. Menurut Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK), Indonesia mendapat sejumlah keuntungan dengan menjadi tuan rumah.selengkapnya

 PERTEMUAN G20 DI ARGENTINA: Menkeu Sri Mulyani Minta Kesetaraan dalam Pemungutan Pajak DigitalPERTEMUAN G20 DI ARGENTINA: Menkeu Sri Mulyani Minta Kesetaraan dalam Pemungutan Pajak DigitalJumat 23 Mar 2018 09:08Ridha Anantidibaca 542 kaliSemua Kategori

Dalam pertemuan negara-negara G20 di Argentina, pemerintah Indonesia memperjuangkan hak sebagai negara berkembang supaya bisa memperoleh pajak yang adil dari perusahaan-perusahaan digital yang beroperasi global seperti Facebook, Google , Twitter, Amazon, Lazada, Uber, Grab.selengkapnya

 Pertemuan tahunan G20 di Riyadh, transparansi pajak dan pajak digital jadi pembahasanPertemuan tahunan G20 di Riyadh, transparansi pajak dan pajak digital jadi pembahasanSenin 24 Feb 2020 09:52Ridha Anantidibaca 310 kaliSemua Kategori

Negara-negara Group Twenty (G20) menggelar pertemuan sejak Sabtu 22 Februari hingga hari ini (23/2), di Riyadh, Arab Saudi. Dalam pertemuan tahunan ini isu pajak internasional jadi pembahasan.selengkapnya

 Tax Amnesty tak Berlaku bagi Para KoruptorTax Amnesty tak Berlaku bagi Para KoruptorSenin 21 Mar 2016 12:30Administratordibaca 1273 kaliSemua Kategori

Guru Besar Perpajakan Universitas Indonesia Gunadi mengatakan, pengampunan pajak bukanlah untuk mengampuni para koruptor. Pengampunan pajak lebih ditujukan kepada para wajib pajak yang selama ini tidak patuh dalam melaporkan dan membayar pajaknya, serta tidak menghilangkan hukuman pidana korupsi.selengkapnya

 Jokowi Ancam Para Penunggak PajakJokowi Ancam Para Penunggak PajakSenin 25 Jul 2016 15:06Administratordibaca 764 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo mengancam para penunggak pajak yang memiliki simpanan uang di luar negeri, jika masih enggan memulangkan uangnya kembali ke Indonesia.selengkapnya

 Ini Perhitungan Pajak Bagi Para ArtisIni Perhitungan Pajak Bagi Para ArtisRabu 24 Ags 2016 13:49Administratordibaca 3591 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Ikatan Manajer Artis Indonesia (IMARINDO) Nanda Persada mengatakan dalam industri hiburan, setiap artis tidak memiliki penghasilan tetap seperti karyawan lainnya. Penghasilan yang didapat hanya dihitung dari honor per pekerjaan.selengkapnya

 Pemprov DKI Bidik Para Penunggak PajakPemprov DKI Bidik Para Penunggak PajakJumat 26 Jul 2019 11:31Ridha Anantidibaca 263 kaliSemua Kategori

Pemprov DKI Jakarta menindak tegas penunggak pajak dengan melakukan penyegelan. Salah satunya showroom bajaj di Jakarta Barat yang menunggak Rp1,2 miliar selama dua tahun.selengkapnya

 Kenaikan PTKP, Apa Manfaatnya Untuk Para Lajang?Kenaikan PTKP, Apa Manfaatnya Untuk Para Lajang?Senin 18 Jul 2016 13:25Administratordibaca 1324 kaliSemua Kategori

Pada Juni 2016, Pemerintah resmi menaikkan Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) sebesar 50 persen dibandingkan dengan PTKP tahun 2015. Hal ini menyebabkan para lajang dengan penghasilan maksimal Rp 4,5 juta per bulan (atau Rp 54 juta per tahun) tidak perlu membayar pajak penghasilan. Sedangkan lajang dengan penghasilan lebih dari Rp 54 juta per tahun dapat menikmati manfaat penghematan pajak.selengkapnya

 Bertemu Para CEO, Trump Janji Pangkas PajakBertemu Para CEO, Trump Janji Pangkas PajakSelasa 24 Jan 2017 12:21Ajeng Widyadibaca 682 kaliSemua Kategori

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump membuat langkah besar pada awal pemerintahannya.selengkapnya

 Para Pengusaha Akui Tak Taat Pajak ke Sri MulyaniPara Pengusaha Akui Tak Taat Pajak ke Sri MulyaniSabtu 6 Ags 2016 14:18Administratordibaca 938 kaliSemua Kategori

Dalam sosialisasi tax amnesty, Ketua Umum Badan Pengurus Pusat Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Bahlil Lahadalia mengaku tidak taat membayar pajak. Pengakuan dosa ini diucapkan di hadapan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.selengkapnya

 Tax Amnesty Bongkar Penyamaran Para Wajib PajakTax Amnesty Bongkar Penyamaran Para Wajib PajakAhad 24 Jul 2016 09:37Administratordibaca 563 kaliSemua Kategori

Anggota Komisi XI Mukhamad Misbakhun mengungkapkan alasan pantia kerja (Panja) Komisi XI DPR RI yang menerima usulan pemerintah soal kebijakan pengampunan pajak untuk disahkan menjadi UU Tax Amnesty.selengkapnya

 Para Konsultan Pajak Siapkan Langkah `Rayu` WPPara Konsultan Pajak Siapkan Langkah `Rayu` WPJumat 20 Mei 2016 21:11Administratordibaca 781 kaliSemua Kategori

Ikatan Konsultan Pajak Indonesia (IKPI) hari ini menggelar rapat koordinasi bersama seluruh anggota Dewan Pengawas, Pengurus Pusat Daerah dan Pengurus Cabang dari seluruh Indonesia. Dalam rapat koordinasi tersebut, IKPI akan menyusun beberapa langkah-langkah yang akan disusun dan disampaikan kepada Direktorat Jenderal Pajak (DJP) dalam rangka meningkatkan penerimaan pajak negara.selengkapnya

 DJP Benarkan Para Pengusaha Ikut Tax Amnesty Pekan DepanDJP Benarkan Para Pengusaha Ikut Tax Amnesty Pekan DepanJumat 23 Sep 2016 07:12Administratordibaca 969 kaliSemua Kategori

Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Pusat Wahyu K Tumakaka membenarkan adanya informasi bahwa pada 27 September, pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, akan beramai-ramai datang ke kantor pajak Sudirman untuk melaksanakan program tax amnesty.selengkapnya

 Pekan Depan, para Taipan Mulai Daftar Tax AmnestyPekan Depan, para Taipan Mulai Daftar Tax AmnestyKamis 1 Sep 2016 16:10Administratordibaca 1059 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) masih optimistis target pengampunan pajak akan tercapai. Bahkan Ketua Dewan Penasihat Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sofjan Wanandi menjanjikan, mulai pekan depan, banyak pengusaha yang mulai mendaftar mengikuti program tax amnesty.selengkapnya

 Sri Mulyani Ingatkan Para Pemilik Mal untuk Lapor HartaSri Mulyani Ingatkan Para Pemilik Mal untuk Lapor HartaRabu 29 Nov 2017 10:37Ridha Anantidibaca 517 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati memberikan sambutan dalam acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Himpunan Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (Hippindo) yang dilaksanakan di Jakarta Internasional Expo, Kemayoran.selengkapnya

 Mendengar kata pajak, dahi para artis mengerutMendengar kata pajak, dahi para artis mengerutRabu 28 Feb 2018 09:36Ridha Anantidibaca 413 kaliSemua Kategori

Bisa dibilang, banyak orang yang takut akan pajak tidak terkecuali para artis Tanah Air. Benjamin Joshua mengakui, teman- teman satu profesinya, mengerutkan dahi ketika mendengar kata “pajak”.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :